Peran Humas Dalam Meningkatkan Citra Positif Pada Lembaga Pemerintahan DPRD Kabupaten Nganjuk

  • DERIL ROSYID AL HABIB
  • BAMBANG SURATMAN

Abstract

Abstrak Setiap instansi atau organisasi pasti membutuhkan citra yang positif atau baik dikalangan publik. citra yang baik merupakan kebutuhan sebuah instansi atau oragnisasi, maka inilah yang menjadi salah satu tugas yang dilakukan oleh humas melalui program-progam yang dilakukan. Karena kesuksesan yang dipeoleh sebuah instansi itu tidak lepas dari humas yang mampu menjalankan peranya dengan baik. Demi terciptanya citra yang positif humas harus bisa menjalankan perannya dengan baik, karena DPRD merupakan suatu instansi yang sangat dibutuhkan oleh rakyat untuk menyampaikan apa yang diingkan oleh masyarakat. Jadi disini humas harus bisa menciptakan, membangun, meningkatkan dan menjaga citra organisasi dikalangan publiknya, Humas mempunyai kewajiban menumbuh kembangkan hubungan yang harmonis dengan publiknya karena ini merupakan kegiatan humas untuk membangun keserasian hubungan yang baik agar tercipta citra yang baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran humas dalam meningkatkan citra positif pada lembaga pemerintahan DPRD Kabupaten Nganjuk, mengetahui faktor penghambat dan pendukung dalam meningkatkan citra positif lembaga pemerintahan DPRD Kabupaten Nganjuk. Jenis penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah 2 orang ahli dan satu orang triangulasi. Analisis data disini menggunakan model Miles dan Huberman dengan menggunakan triangulasi sumber. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa peran humas DPRD Kabupaten Nganjuk yakni sebagai fasilitator komunikasi, penasehat ahli, fasilitator pemecah masalah dan teknisi komunikasi sudah berjalan dengan baik. Kata Kunci: Peran, Humas, Citra Abstract Every agency or organization definitely needs a positive image or good among the public. a good image is a need of an agency or organization, so this is one of the tasks carried out by public relations through the programs carried out. Because the success gained by an agency is inseparable from public relations who are able to run its role well. For the sake of creating a positive image, public relations must be able to carry out its role well, because the DPRD is an institution that is needed by the people to convey what the people want. So here public relations must be able to create, build, improve and maintain the image of the organization among the public, PR has the obligation to develop a harmonious relationship with the public because this is a public relations activity to build a good relationship to create a good image. The purpose of this study was to determine the role of public relations in improving the positive image of government institutions in the DPRD districs Nganjuk. This type of research is qualitative descriptive. The subjects of this study were 2 experts and one triangulation person. Data analysis here uses the Miles and Huberman models using source triangulation. The results of this study indicate that the public relations role of the Nganjuk District DPRD as a communication facilitator, expert advisor, problem-solving facilitator and communication technician has gone well. Keywords: Role, Public Relations, Image
Section
Articles
Abstract Views: 239
PDF Downloads: 252