KOMPONEN PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBAHASA JEPANG PADA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER DI MA DARUL ULUM WARU SIDOARJO

  • Nuril Adha Indana S1 Prodi Pendidikan Bahasa Jepang UNESA

Abstract

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan komponen pembelajaran keterampilan berbahasa Jepang
yang mencakup strategi, media, bahan, dan evaluasi pembelajaran pada kegiatan ekstrakurikuler di MA
Darul Ulum Waru. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan
data berupa wawancara, observasi dan studi dokumenter. Analisis data menggunakan teori dari Miles and
Huberman yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan simpulan. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa: 1) Strategi pembelajaran yang diterapkan adalah strategi belajar tuntas; 2) Media
pembelajaran yang digunakan adalah kartu huruf (hiragana, katakana, dan kanji), papan tulis beserta spidol,
microsoft powerpoint beserta proyektor, dan sumber belajar berupa kamus kanji N5 dan N4 Gakushudo dan
Basic Kanji Book terbitan Bonjinsha CO., LTD; 3) Bahan pembelajaran yang dipelajari sesuai dengan yang
tertulis pada isi teks book Kana Nyuumon, Nihongo 1, Nihongo 2, serta Minna no Nihongo 1; 4) Evaluasi
pembelajaran yang dilakukan berupa pemberian kuis dan latihan-latihan soal secara offline maupun online.
Kata Kunci: Komponen pembelajaran, keterampilan berbahasa Jepang, ekstrakurikuler.
Abstract
This study aims to describe the learning components of Japanese language skills which include strategies,
media, materials, and evaluation of learning in extracurricular activities at MA Darul Ulum Waru Sidoarjo.
The research design used was descriptive qualitative with data collection techniques in the form of
interviews, observations and documentary studies. Data analysis uses the theory of Miles and Huberman
which consists of data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results showed that: 1) The
learning strategy applied is a complete learning strategy; 2) The learning media used are letter cards
(hiragana, katakana, and kanji), whiteboards and markers, Microsoft powerpoint and projectors, and
learning resources in the form of N5 and N4 Gakushudo kanji dictionaries and Basic Kanji Book published
by Bonjinsha CO., LTD; 3) The learning materials studied are in accordance with those written in the
contents of the textbook Kana Nyuumon, Nihongo 1, Nihongo 2, and Minna no Nihongo 1; 4) The learning
evaluation is done by giving quizzes and practice questions offline and online.
Keywords: Learning component, Japanese language skill, extracurricular.

References

Aditya, Sukma dkk. (2020). Proses Pembentukan Kata dalam Media Sosial. Seminar International Riksa Bahasa XIII. Jurnal (online) (2020):877-882
Arifin, Zainal. (2012). Evaluasi Pembelajaran, Cetakan Ke-2. Jakarta Pusat: Direktoral Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI
Arikunto, Suharsimi. (2020). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik, Cetakan Ke-15. Jakarta: Rineka Cipta
Asmani, J. M. (2013). Buku Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah (Cetakan VI). Jogjakarta: Diva Press.
Eliya, Marsis. (2021). Peningkatan Keterampilan Membaca Menggunakan Media Buku Cerita Bergambar pada Siswa Kelas II SDN 2 Jelapat Tahun Pelajaran 2018/2019. Jurnal Mitra Pendidikan (JMP Online). Vol.5, No. 7 Febriana, Rina. (2019). Evaluasi pembelajaran. Jakarta:PT Bumi Aksara
Hafizh, Muhammad Rijalul. (2018). Minat Siswa dalam Mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler di Pondok Pesantren Ihsan Boarding School Kabupaten Kampar.
Pekanbaru: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
Undergraduate. Skripsi online: https://repository.uin-suska.ac.id/13209/
Hairun, Yahya. (2020). Evaluasi dan Penilaian dalam pembelajaran. Yogyakarta: Deepublish.
Hermawan, Asep Herry, Permasih, Laksmi Dewi. (2012). Pengembangan Bahan Ajar. Bandung: Direktorat Universitas Pendidikan Indonesia.
Hardini, Isriani dan Dewi Puspitasari. (2012). Strategi Pembelajaran Terpadu. Yogyakarta: Familia
Majid, Abdul. (2014). Strategi Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Muneo, Kimura. (1988). Dasar-Dasar Metodologi Pengajaran Bahasa Jepang. Bandung: Percetakan Ekonomi.
Nurdianto, Tri. (2017). Studi Tentang Pembimbingan Akhlak Pada Peserta Didik Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler di Sekolah Menengah Pertama SMP 17 1 Pagelaran. Lampung: S2 Ilmu Tarbiyah dan Pendidikan Agama Islam, UIN Raden Intan.
Undergraduate. Skripsi online:http://repository.radenintan.ac.id/2194/Rahmayanti, Ravita. (2021). Strategi Kepala Madrasah dalam Meningkatkan Prestasi Non Akademik Peserta Didik di MAN 2 Blitar. Tulungagung: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan, UIN SATU Tulungagung. Undergraduate. Skripsi online: http://repo.uinsatu.ac.id/23510/
Sanjaya, Wina. (2006). Strategi Pembelajaran: Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta:Kencana Prenada Media Group.
Sanjaya, Wina. (2012). Media Komunikasi Pembelajaran.Jakarta: Prenada Media Group
Siti Mutmainah. (2019). Metode Mnemonik dalamPembelajaran Kanji Siswa Kelas XI Bahasa SMANegeri 2 Lamongan Tahun Ajaran 2018/2019.Surabaya: Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Surabaya.
Smaldino, Sharon E., Lowther, Deborah L., dan Russell,James D. (2008). Instructional Technology and Mediafor Learning. Upper Saddle River, New Jersey:
Pearson.
Soemarmi, Karjati. (2017). Upaya MeningkatkanKemampuan Berbicara Bahasa Jepang Melalui MetodeBermain Peran (Role Play). Briliant: Jurnal Riset dan Konseptual. Vol. 2 No. 2.
Sudjianto. (2010). Metodologi Pembelajaran Keterampilan Berbahasa Jepang. Bekasi: Kasaint Blanc
Sugiyono. (2014). Memahami Penelitian Kualitatif.
Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2016). Metodologi Penelitian Pendidikan.
Bandung: Alfabeta.
Sukmadinata, Nana Syaodih. (2007). Metode Penelitian
Pendidikan, Cetakan Ke-3. Bandung: PT Remaja
Rosdakarya.
Susanto, Pudyo. (2018). Belajar Tuntas: Filosofi, Konsep,
dan Implementasi. Jakarta: PT Bumi Aksara
Sutedi, Dedi. (2009). Penelitian Pendidikan Bahasa
Jepang. Bandung: Humaniora Utama Press
Suyanto dan Djihad Hisyam. (2010). Pendidikan
Indonesia Memasuki Milenium III. Yogyakarta:
Adicita Karya Nusa
Tarigan, Henry Guntur. (2008). Menyimak Sebagai Suatu
Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Tim Penyusun. 2019. Pedoman Penulisan Karya Tulis
Ilimah Mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni.
Surabaya: Universitas Negeri Surabaya
Yaumi, Muhammad. (2017). MEDIA PEMBELAJARAN:
Pengertian, Fungsi, dan Urgensinya bagi Anak
Milenial. Makalah
Yaumi, M., & Damopolii, M. (2015). Model Integrasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam
Pembelajaran Jarak Jauh. In Scientific Forum Faculty
of Education Department of Science Education (FIP-
JIP) and The International Seminar (Vol. 6, pp. 738–
749). Gorontalo: FIP-JIP In Corporation With State
University of Gorontalo. Jurnal online:
http://repositori.uin-alauddin.ac.id/14919/
Daftar Prestasi Club MA Darul Ulum Waru Tahun 2012-
2023
https://drive.google.com/file/d/15YFNp5Bs7vljWGL
KJGIayhZRGgWKoqh/view
Published
2023-07-25
Abstract Views: 57
PDF Downloads: 64