PENGARUH ASOSIASI MEREK KOPIKO TERHADAP PENERIMAAN PERLUASAN MEREK KOPIKO 78 DENGAN PERCEIVED FIT SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI DI MINI MARKET WILAYAH SURABAYA SELATAN)

  • LITA SUKMA PERTA

Abstract

Pada industri Fast Moving Consumer Goods (FMCG) mengalami peningkatan khususnya bisnis minuman kopi siap minum menduduki peringkat paling tinggi. Pelaku bisnis memanfaatkan fenomena ini dengan membangun merek yang kuat yaitu Kopiko yang mengeluarkan RTD (ready to drink) Kopiko 78.

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui adakah pengaruh asosiasi merek terhadap penerimaan perluasan merek denganperceived fitsebagai variabel intervening. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif yang dianalisis secara kuantitatifdan menggunakan teknik non probability sampling dengan metode path analysis.

Responden dalam penelitian ini adalah konsumen yang mengetahui dan pernah mengkonsumsi permen Kopiko dan Kopiko 78 di Mini Market wilayah Surabaya Selatan. Sampel yang digunakan sebanyak 210 responden dengan menggunakanjudgmental sampling. Instrumen yang digunakan yaitu angket dan dianalisis menggunakan skala likert. Hasil penelitian ini yaitu ada pengaruh asosiasi merek terhadap perceived fit, pengaruh asosiasi merek terhadap penerimaan perluasan merek, danperceived fitterhadap penerimaan perluasan merek.

In industrial Fast Moving Consumer Goods (FMCG) increased particularly ready to drink coffee business was ranked the highest. Businesspersons exploit this phenomenon by building a strong brand that is Kopiko issuing RTD(readytodrink)Kopiko 78.

The purpose of this study is to find out is there any influence on the brand association on the brand extension acceptanceand perceived fit as an intervening variable. This research is a descriptive study that analyzed quantitatively and using techniques non-probability sampling with methods pathofanalysis.

Respondents in this study is that consumers know and consumed Kopiko candy and Kopiko 78 in mini market region South Surabaya area. The sample used a total of 210 respondents using judgmental sampling. The instruments used a questionnaire and analyzed using a Likert scale. The results of this research that there is an influence brand association onperceived fit, brand association on brand extension acceptance, and perceived fit on brand extension acceptance.

Published
2016-08-23
Abstract Views: 90
PDF Downloads: 1417