Pengaruh Dimensi Kepribadian dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya

Authors

  • MEI FATMAWATI

Abstract

Salah satu asset terpenting dalam sebuah organisasi adalah sumberdaya manusia. Sudah menjadi kebutuhan bagi perusahaan mendapatkan sumberdaya manusia (SDM) yang baik dan yang berkualitas untuk memperoleh kinerja yang di inginkan. Dalam bekerja karyawan dituntut untuk selalu menjaga nilai Kepribadian agar mendapatkan hasil yang memuaskan.

PenelitianinibertujuanuntukmenganalisispengaruhKepribadian dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya. Penelitian ini adalah jenis penelitian kausal yang menggunakan kuantitatif dengan populasi sebanyak 66 orang dan dengan pengambilan sampel menggunakan simple random sampling dengan sampel sebanyak 55 staf pada PDAM Surya Sembada Kota Surabaya. Analisis statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah PLS 30

Hasil penelitian membuktikan bahwa dimensi kepribadian berpengaruh tidak signifikan signifikan terhadap kinerjakaryawan. Komitmen organisasi berpengaruh tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. kepribadian dan komitmen organisasi secara parsial berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.

Kata Kunci:Kepribadian, Komitmen Organisasi, KinerjaKaryawan






Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2019-07-31

Issue

Section

Articles
Abstract views: 76 , PDF Downloads: 139