PENGARUH KOMPENSASI MANAJEMEN EKSEKUTIF TERHADAP KINERJAKEUANGAN PERUSAHAAN(PADA 50 PERUSAHAAN BEST OF THE BEST VERSI MAJALAH FORBESINDONESIA TAHUN 2013)

  • ISWATIN KHASANAH

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompensasi Manajemen Eksekutifterhadap kinerja keuangan. Kinerja keuangan perusahaan diukur menggunakan Rasio Return OnEquity (ROE) sedangkan kompensasi sendiri diproksikan menggunakan Kompensasi yangdiberikan oleh perusahaan kepada manjemen eksekutif. Variabel independen dalam penelitian iniadalah kompensasi Manajemen eksekutif sedangkan variabel dependennya adalah kinerjaKeuangan. Penelitian ini menggunakan metode Regresi Linear Sederhana. Sampel yangdigunakan dalam pengujian ini berjumlah 34 perusahaan dari 50 Perusahaan Best Of the Best versiForbestahun 2013.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kompensasi manajemen eksekutif tidakberpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan atau dapat dikatakan kompensasi manajemeneksekutif tidak signifikan terhadap kinerja keuangan.

Kata Kunci : Kompensasi manajemen eksekutif, kinerja keuanagan,ROE.

Published
2015-10-02
Abstract Views: 134
PDF Downloads: 271