PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN PROGAM SKETCHUP TERHADAP KEMAMPUAN MENGGAMBAR PROYEKSI ORTOGONAL SISWA DI SMK NEGERI 2 SURABAYA

  • SUGENG WALUYA

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Pembelajaran Menggunakan Program Sketchup Terhadap Kemampuan Menggambar Proyeksi Ortogonal Siswa di SMK Negeri 2 Surabaya.tahun ajaran 2014/2015. Rancangan penelitian yang digunakan adalah “Penelitian Eksperimen”.

Metode pengumpulan data dalam penelitian ini diperoleh melalui, tes berupa soal – soal yang sudah diajarkan, dan hasil belajar siswa yang dianalisis secara deskriptif kuantitatif yang dinyatakan dalam persentase. Kelompok yang terpilih sebagai kelas experimen mendapat perlakuan menggunakan media sketchup sedangkan untuk kelas kontrol diaplikasikan dengan pembelajaran konvensional, dan terakhir diadakan post-test untuk mengetahui hasil belajar siswa.

Adapun perangkat pembelajaran yang dikembangkan adalah silabus, rencana pelaksanaan pembelajaran, dan buku ajar siswa. Hasil validasi yang dilakukan oleh pakar menunjukkan bahwa perangkat pembelajaran yang di gunakan dinyatakan valid. Dari hasil postest yang sudah dilaksanakan diperoleh nilai siswa kelas X TGB 1 pada media pembelajaran menggunakan Sketchup rata-rata nilainya adalah 77, nilai tertinggi adalah 85, sedangkan nilai terendah sebesar 70 sedangkan . Siswa kelas XI TGB 2 atau siswa kelas kontrol pada model pembelajaran konvensional rata – rata nilainya adalah 72, nilai tertinggi adalah 75, dan nilai terendah sebesar 70, maka dapat disimpulkan bahwa dengan Media Pembelajaran Menggunakan Program Sketchup mempunyai hasil belajar yang lebih baik daripada kelas yang menggunakan model pembelajaran konvensional.

ABSTRACT

This study aims to determine the effect of Learning Media Using Sketchup Program Against Students Ability Draw Orthogonal projection in SMK Negeri 2 Surabaya. teachings 2014/2015. The design of the study is "research experiment"..

Methods of data collection in this study was obtained through, the test in the form of questions - questions that have been taught, and student learning outcomes were analyzed descriptively quantitatively expressed as a percentage. The group that was selected as the experimental class are treated using SketchUp media while for grade control applied by conventional learning, and last held post-test to determine student learning outcomes.

The learning tools are developed syllabus, lesson plan, and student textbooks. Results of the validation conducted by experts showed that the learning device in use is valid. From the results of which have been implemented postest obtained value of class X TGB 1 Sketchup learning media using the average value is 77, the highest score is 85, while the lowest value of 70 while. TGB class XI students in grade 2 or controls on conventional learning models Average - The average value is 72, the highest score is 75, and the lowest value of 70, it can be concluded that the Learning Media Using Sketchup program has learning outcomes that are better than grade which uses conventional learning models.

Published
2015-07-28
Abstract Views: 480
PDF Downloads: 518