PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN AKTIF TIPE THE LEARNING CELL DENGAN MEDIA MAKET PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI KONSTRUKSI KAYU KELAS XI TKY DI SMK NEGERI 1 SIDOARJO

  • LERA KURNIATUL ASLAM
  • SUPARJI

Abstract

Abstrak

Metode pembelajaran aktif tipe The Learning Cell adalah metode pembelajaran yang dilakukan secara berpasangan, dimana salah satu siswa bertugas sebagai penanya dan siswa lainnya sebagai penjawab. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan perangkat pembelajaran keterlaksanaan pembelajaran, dan hasil belajar menggunakan metode pembelajaran aktif tipe The Learning Cell.

Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini one-shot case study. Instrumen yang digunakan terdiri dari lembar validasi perangkat pembelajaran, lembar observasi pengamatan keterlaksanaan pembelajaran,dan tes hasil belajar. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif dengan menganalisa kelayakan perangkat pembelajaran dan uji hipotesis dengan uji-t pihak kiri.

Hasil penelitaian menunjukkan bahwa kelayakan perangkat pembelajaran memperoleh rata-rata rating sebesar 84%, termasuk dalam kategori sangat layak. Keterlaksanaan pembelajaran menggunakan metode pembelajaran aktif tipe The Learning Cell memperoleh prosentase keterlaksanaan sebesar 87%, termasuk dalam kategori sangat baik. Hasil belajar siswa menunjukkan nilai rata-rata 81,29 dengan t hitung sebesar 1,863, nilai t tabel 1,697 dan derajat kebebasan sebesar 5%, maka H0 diterima dan Ha ditolak.

Kata Kunci : Hasil Belajar, Teknologi Konstruksi Kayu, The Learning Cell

Abstract

Active Learning method of The Learning Cell type is a method of learning done in pairs, where one of the students served as a questioner and other students as answering. This study aims to determine the feasibility of instructional learning learning devices, and learning outcomes using the active learning method of The Learning Cell type.

The research design used in this study is one-shot case study. The instruments used consist of learning device validation sheets, observation sheets of instructional learning observations, and test of learning outcomes. Data analysis technique used is descriptive analysis by analyzing the feasibility of instructional device and hypothesis test with left-t test.

The results showed that the feasibility of the learning device obtained an average rating of 84%, included in the category is very feasible. Implementation of learning using the active learning method of The Learning Cell type get the percentage of implementation by 87%, including in very good category. Students learning outcomes show an average score of 81.29 with t arithmetic of 1.86, t table value of 1.697 and degrees of freedom of 5%, then H0 is accepted and Ha is rejected.

Keywords: Learning Outcomes, Wood Construction Technology, The Learning Cell

Published
2018-06-03
Abstract Views: 29
PDF Downloads: 68