ANALISIS PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN META-ANALISIS KORELASI

Authors

  • Choirur Rozaq
  • Rina Harimurti

DOI:

https://doi.org/10.26740/jpte.v9n03.p471-477

Keywords:

Meta Analisis Korelasi, Model Pembelajaran Kooperatif

Abstract

Berbagai penelitian telah membahas mengenai pengaruh model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar siswa, tetapi nilai korelasinya berbeda. Dalam penilitian ini akan dilakukan analisis mengenai pengaruh model pembelajaran kooperatif terhadap hasil belajar siswa menggunakan Meta Analisis Korelasi. Tujuan penelitian ini ialah mengetahui korelasi antara model pembelajaran kooperatif dan hasil belajar siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa korelasi antara model pembelajaran kooperatif dan hasil belajar siswa berada pada kategori kuat dengan nilai r = 0,697 serta interval kepercayaan berada pada rentang 0,463 hingga 0,841. Sehinga dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dengan korelasi yang kuat antara model pembelajaran kooperatif dengan hasil belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2020-09-01

How to Cite

Rozaq, C., & Harimurti, R. (2020). ANALISIS PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN META-ANALISIS KORELASI. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 9(03), 471–477. https://doi.org/10.26740/jpte.v9n03.p471-477
Abstract views: 237 , PDF Downloads: 281