PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION) PADA MATA PELAJARAN PEMROGRAMAN CNC KELAS XI TPM 2 SMK NEGERI 2 BANGKALAN

  • Anjar Purnomo Adi Universitas Negeri Surabaya
  • Wahyu Dwi Kurniawan Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Abstrak
Penerapan model pembelajaran di SMKN 2 Bangkalan pada mata pelajaran CNC kelas XI TPm 2
masih menerapkan metode konvensional, sehingga pembelajaran masih berpusat pada guru. Oleh karena
itu peneliti bertujuan untuk menganalisis hasil belajar siswa Kelas XI TPm 2 SMK Negeri 2 Bangkalan
dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Team Achievement Division).
Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri
dari tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi / evaluasi, dan refleksi. Pengumpulan data
dilakukan dengan menggunakan lembar tes hasil belajar pada tiap akhir siklus. Rata – rata nilai belajar
siswa sebelum dilakukan tindakan (T0) sebesar 58,75, dengan ketuntasan hasil belajar sebesar 32,14%.
Pada siklus I (T1) rata-rata nilai belajar meningkat menjadi 72,50, dengan ketuntasan hasil belajar 64,29%,
karena dianggap belum mencapai ketuntasan yang di inginkan maka dilanjutkan ke siklus II dengan hasil
ketuntasan belajar 82,14% dan nilai rata-rata hasil belajar mencapai 77,14. Hal ini dapat mengindikasikan
dengan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD menjadikan siswa dapat bekerja sama,
berfikir kritis dan meningkatnya rasa percaya diri untuk menjawab pertanyaan dan memberi tanggapan
pada pembahasan kelompok lain. Berdasarkan hasil penelitian dan analisa data terjadi peningkatan pada
hasil belajar siswa dengan menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe STAD pada mata pelajaran
Pemrograman CNC, maka dapat disimpulkan bahwa T0≤T1≤T2.
Kata Kunci: Penelitian Tindakan Kelas, Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD, Hasil Belajar
Pemrograman CNC.

References

1. Anjasmara, Dian. 2019. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achivement Division
(STAD) dapat Meningkatkan Hasil Belajar Pemeliharaaan Kelistrikan Kendaraan Ringan (PKKR) Siswa Kelas XI TKR SMK N 5 Medan Tahun Ajaran 2019/2020. Undergraduate Thesis. UNIMED.
2. Arikunto, & dkk. 2006. Penelitian Tindaka Kelas. Jakarta:Bumi Aksara.
3. Darmanto, Joko. 2007. Modul CNC Milling. Bogor: Yudistira, 2007
4. Efendi, Abdullah & Yunus. 2014. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD pada Mata Kuliah Mesin CNC Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa S1 Teknik Mesin UNESA. JPTM, Vol. 03, Nomor. 01, pp. 10-16. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
5. Ferdiawan, Andri & Cholik, Mochamad. 2013. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD pada Mata Pelajaran Memperbaiki Sistem Pengapian untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI TKR di SMK Negeri 3 Bojonegoro. JPTM. Vol. 02, Nomor. 02, pp. 64-71. Surabya: Universitas Negeri Surabaya.
6. Firmansyah, Andi. 2014. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Memperbaiki Sistem Rem pada Siswa Kelas XI TKR 3 di SMKN 3 Surabaya. JPTM. Vol 3 No 02.
7. Himawati, Nina & Arsana, I Made. 2018. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student TeamAchievement Division (STAD) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran PDTO Kelas X Jurusan TKR di Smkn 1 Singgahan-Tuban. JPTM. Vol. 06, Nomor. 02, pp. 31-42. Surabya: Universitas Negeri Surabaya.
8. Ibrahim, Muslimin & Dkk. 2000. Pembelajaran Kooperative. Surabaya: University Press.
9.Lie, Anita. 2004. Cooperative Learning. Jakarta: Grasindo.
10. Nafis, Muayat Khoirum & Arsana, I Made. 2017. Penerapan Model Kooperatif STAD Bebasis Karakter untuk Meningkatkan Kompetensi Pemeliharaan Sasis pada Kelas XI TKR 1 Di SMKN 1 Sidoarjo. JPTM, Vol. 05, Nomor. 01, pp. 15-20. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
11 Nainggolan, Tumpal Frengki. 2016. Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar Teknik Pengelasan pada Siswa Kelas X Teknik Pemesinan SMK TRI SAKTI LUBUK PAKAM Tahun Ajaran 2015/2016. Undergraduate thesis. UNIMED.
12. Nasrudin. 2015. Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD pada Mata Pelajaran Gambar Teknik untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Skripsi Teknik Mesin. Fakultas Teknik. Surabaya. Universitas Negeri Surabaya.
13. Nur, Hamid Ramadhan & Arsana, I made. 2019. Penerapan Model STAD pada Mata Pelajaran Pemeliharaan Chasis Sepeda Motor untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI TBSM di SMKN 1 Kalianget. JPTM. Vol. 08, Nomor. 03, pp. 105-110. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
14. Purwanto, Ngalim. 2010. Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung : PT Remaja
15. Rosdakarya. Ramadhona, M. Dwi.2018.Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Progam Keahlian Teknik Mekatronika pada Mata pelajaran Teknik Pengendali Kelistrikan di SMK KARYA BHAKTI PUSDIKPAL Cimahi. S1 thesis. Universitas Pendidikan Indonesia.
16. Rosyadi, Alwan & Arsana, I Made. 2019. Penerapan Model Pemblajaran Kooperatif Tipe STAD Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran AC Mobil Pada Siswa Kelas XI TKR 1 di SMKN 1 AROSBAYA Bangkalan. JPTM. Vol 08 No 03.
17. Septian, Bayu & Soeryanto. 2013. Penerapan Model Pembelajaran STAD pada Mata Pelajaran KDTM untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI TPm 4 SMK Negeri 7 Surabaya. JPTM. Vol. 02,Nomor. 02, pp. 97-103. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
18. Sudjana, N. (2009). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
19. Suparno. 2000. Langkah-langkah Penulisan Artikel Ilmiah dalam Saukah, Ali dan Waseso, M.G. 2000. Menulis Artikel untuk Jurnal Ilmiah. Malang: UM Press.
20. UNESA. 2000. Pedoman Penulisan Artikel Jurnal, Surabaya: Lembaga Penelitian Universitas Negeri Surabaya.
21. Wardoyo, S.M. (2013). Pembelajaran Konstruktivisme. Bandung: Alfabeta.
Published
2022-08-11
Section
Pendidikan Teknik Mesin
Abstract Views: 51
PDF Downloads: 88