PENGEMBANGAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN CNC TURNING KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN SMK SEMEN GRESIK

  • Mohammad Taufiqur Rohman Universitas Negeri Surabaya
  • Djoko Suwito Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Abstrak

Kemajuan teknologi semakin mendorong inovasi dalam kegiatan proses belajar mengajar. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengembangkan media video pembelajaran CNC Turning dan untuk mengetahui kelayakan, respon siswa, dan hasil belajar terkait dengan implementasi media video pembelajaran. Dalam penelitian ini menggunakan penelitian R&D dengan menggunakan model pengembangan Peter Fenrich. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas XI Teknik Pemesinan SMK Semen Gresik dengan jumlah 28 orang. murid yang mengampu mata pelajaran CNC Turning dalam 1 semester selama tahun pelajaran 2022/2023. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif dan teknik analisis kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan survei. Kelayakan media video pembelajaran memperoleh rerata sebesar 3,68 dengan persentase 92% dan tergolong sangat layak. Hasil belajar siswa didasarkan pada penguasaan materi dengan nilai KKM, pada hasil pre-test lulus 21% dan nilai hasil post-test lulus 100%. Uji Normalitas Gain menghasilkan rerata nilai sebanyak 0,5836 dengan efisiensi pada kategori sedang. Pada respon siswa rerata nilai sebesar 3,8, dari sini dapat disimpulkan jika media video pembelajaran memperoleh reaksi yang baik dari peserta didik kelas 11 Jurusan Teknik Pemesinan SMK Semen Gresik tesebut.

Kata Kunci: Video Pembelajaran, CNC Turning, Model Peter Fenrich, Kelayakan, Respon siswa, Hasil Belajar.

References

1. Ahyar, H., Maret, U. S., Andriani, H., Sukmana, D. J., Mada, U. G., Hardani, S.Pd., M. S., Nur Hikmatul Auliya, G. C. B., Helmina Andriani, M. S., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami, E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, R. R. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif (Issue March).
2. Arsyad, A. (2011). Media pembelajaran. https://www.academia.edu/download/30484693/jiptiain--umarhadini-8584-5-baii.pdf
3. Astutik, Y. (2015). Pengembangan E-Modul pada mata pelajaran dasar pengendalian mutu hasil pertanian dan perikanan kelas X TPHP di SMKN 1 Cidaun. Skripsi. Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia.
4. Depdiknas. (2003). Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Acta Pædiatrica, 71, 6–6. https://doi.org/10.1111/j.1651-2227.1982.tb08455.x
5. Djamaluddin, A., & Wardana. (2019). Belajar Dan Pembelajaran. In CV Kaaffah Learning Center.
6. Permendikbud. (2016). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2016. 1–11.
7. Pramudito, A. (2016). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO TUTORIAL PADA MATA PELAJARAN KOMPETENSI KEJURUAN STANDAR KOMPETENSI MELAKUKAN PEKERJAAN DENGAN MESIN BUBUT DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PLAYEN. Skripsi, 123(10), 2176–2181. https://shodhganga.inflibnet.ac.in/jspui/handle/10603/7385
8. Sugiyono, P. D. (2015). METODE PENELITIAN KUANTITATIF KUALITATIF DAN R&D.
9. Wijanarka, B. S. (2012). Modul Teknik Pemesinan Bubut CNC. 1–109.
10. Yuberti. (2014). Teori pembelajaran dan pengembangan bahan ajar dalam pendidikan. In Psikologi Pendidikan (Vol. 1).
Published
2023-07-06
Section
Pendidikan Teknik Mesin
Abstract Views: 58
PDF Downloads: 29