TINGKAT BIOMOTOR DAN ANTROPOMETRI ATLET BOLAVOLI PUTRA INDOMARET

  • MUHAMMAD ABDUL AZIZ
  • MUHAMMAD

Abstract

Karakteristik permainan bolavoli dapat di simpulkan bahwa atlet bolavoli harus memiliki tinggi tubuh yang bagus dan tinggi dilihat dari adanya pembatas di tengah lapangan yaitu net setinggi lebih dari 2 meter dan didukunng komponen biomotorik seperti kecepatan, daya ledak otot tungkai dan kelincahan untuk menjadi atlet voli profesional. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui komponen biomotor dan tingkat antropometri dari atlet bolavoli putra Indomaret yang merupakan persatuan bolavoli level Nasional di Indonesia dan menjadikan data yang sudah didapatkan sebagai standar atau acuan untuk mencetak pembinaan usia dini atlet bolavoli di Indonesia. Dari hasil penelitian tentang antropometri dan biomotorik atlet bolavoli putra Indomaret dapat di simpulkan dapat memberiakan informasi mengenai data komponen biomotor dan antropometri sebagai standar untuk mamilih atlet binaan bolavoli seluruh Indonesia atau sebagai acuan bakat atlet bolavoli seluruh Indonesia.

Published
2019-07-16
Section
Articles
Abstract Views: 73
PDF Downloads: 192