ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN PERATURAN PERMAINAN BOLA TANGAN ATLET KABUPATEN GRESIK

  • Mohyiddin Mohyiddin Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat pemahaman peraturan permainan bola tangan pada atlet Kabupaten Gresik. Bola tangan adalah olahraga beregu yang melibatkan tujuh pemain di setiap tim dengan tujuan mencetak gol ke gawang lawan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan sampel atlet bola tangan Kabupaten Gresik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman peraturan permainan bola tangan di antara atlet masih kurang, yang sering mengakibatkan pelanggaran dan kerugian bagi tim selama pertandingan

Published
2024-06-19
Abstract Views: 0
PDF Downloads: 0