PENGATURAN PROTOTYPE LAMPU RUMAH DENGAN SOLAR CELL BERBASIS IOT (INTERNET OF THINGS)

  • Mohammad Rifki

Abstract

Abstrak

Perkembangan era globalisasi saat ini diperlukan pengembangan sistem tenaga listrik menggunakan sumber energi alternatif terbarukan, salah satunya adalah solar cell. Solar cell yang digunakan adalah 120Wp yang berfungsi sebagai pengkonversi energi matahari menjadi listrik yang disimpan pada baterai type vrla kayaba 65 aH 12V melalui charge controller 20A yang nantinya daya pada baterai digunakan untuk supply beban lampu LED 5 watt yang dikonversi oleh inverter 500 watt dengan menggunakan kontrol IOT (Internet Of Things) yang terhubung secara komunikasi serial antara laptop dan arduino uno R3.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara membuat prototype lampu rumah dengan solar cell berbasis iot, mengetahui kinerja kontrol lampu rumah dan mengetahui efisiensi kontrol lampu rumah antara sistem manual dengan sistem iot. Hasil dari analisa dan pengujian karakteristik panel surya yaitu intensitas cahaya matahari dan tegangan tertinggi adalah pada pukul 13:00 yaitu intensitas cahaya mataharinya 1030W/m2 dan tegangannya 21.24V, sedangkan hasil terendah pada pukul 17:00 yaitu intensitas cahaya mataharinya 579W/m2 dan tegangannya 19.38V. Selain itu juga didapatkan total dan rata-ratanya yaitu untuk intensitas cahaya matahari totalnya 18.046W/m2 dan rata-ratanya 859.3333W/m2. Sedangkan untuk total dari keseluruhan tegangan  428.55V dan rata-rataanya 20.40714V.

Untuk hasil uji coba kinerja kontrol lampu rumah di dapatkan hasil time response tercepat adalah  lampu ruang tamu untuk On 01.69 detik dan Off 01.72 detik. Sedangkan waktu respon terlama pada lampu teras II dengan time response On 03.75 detik dan Off 03.14 detik. Pada analisa dan hasil pengujian efisiensi kontrol lampu rumah antara sistem manual dan sistem iot dapat disimpulkan bahwa sistem kerja prototype kontrol lampu rumah ini lebih efisien menggunakan sistem iot yang mana selisih daya yang dikonsumsi adalah 29.549 Watt.

Kata Kunci: Energi Alternatif, Solar Cell, Lampu LED, Battery, Inverter, IOT (Internet Of Things),

    Arduino Uno R3

Abstract

The development of the current era of globalization requires the development of electric power systems using renewable alternative energy, One fossil resource is solar cells. The solar cell uses 120 Wp media to convert solar energy into electricity stored on battery type vrla kayaba 65 aH 12V through charge controller 20A which later on battery power is used to supply 5 Watt LED lamp load converted by 500 watt inverter by using IOT controls (Internet Of Things) that are connected in serial communication between laptops and arduino uno R3.

This research aims to find out how to make a prototype home lamp with iot-based solar cell, to find out the performance of home lighting control, and know the efficiency of home lights control between the manual system with iot. The results of analysis and characteristics testing of solar cell that is the intensity of sunlight and the highest voltage is at 13:00 the intensity of sunlight is 1030W/m2 and the voltage is 21.24V, while the lowest voltage is at 17:00 ie the intensity of sunlight is 579W/m2 and the voltage is 19.38V. In addition it also obtained a total and the average is for the total intensity of total sunlight 18.046W/m2 and the average is 859.3333W/m2. As for the total of the overall voltage is 428.55V and the average is 20.40714V.

In the analysis testing of home lighting control in getting the fastest response time is the living room lamp that is On 01.69 seconds and Off 01.72 seconds. While the longest response time is on the second terrace lamp with time response On 03.75 seconds and Off 03.14 seconds. In the analysis and the results of testing the efficiency of home lighting control between the manual system and the iot it can be concluded that the working system of the prototype of home light control is more efficient using the iot system where the power difference consumed is 29.549 Watt.

Keywords: Alternative Energy, Solar Cell, LED Lights, Battery, Inverter, IOT (Internet Of Things),

 Arduino Uno R3

Published
2017-07-27
Section
Articles
Abstract Views: 48
PDF Downloads: 157