PENGUNGKAPAN MAKNA TANDA KOMA (,) MELALUI TARI STUDI PADA KARYA TARI “PAUSE”

  • MIRNA ARFIANTI

Abstract

Karya tari Pause merupakan sebuah karya inspiratif yang berangkat dari fenomena tanda baca koma. Menurut koreografer koma dapat diartikan sebagai jeda sesaat pada kegiatan istirahat. Karya ini memilih fokus untuk menafsirkan makna tanda koma melalui bentuk pertunjukan tipe tari studi. Karya tari ini ditujukan agar dapat mengetahui bahwasannya sebuah tanda baca koma dapat dikaitkan dengan salah satu peristiwa penting dalam kegiatan sehari-hari yaitu istirahat. Selain itu tanda koma yang jauh dari perkiraan untuk dapat ditarikan, namun dalam penciptaan karya ini sebuah tanda koma dapat divisualisasikan melalui pertunjukan tari.

Kata Kunci: Tanda Koma, Tari Studi, dan Pause

Published
2017-01-23
How to Cite
ARFIANTI, M. (2017). PENGUNGKAPAN MAKNA TANDA KOMA (,) MELALUI TARI STUDI PADA KARYA TARI “PAUSE”. Solah, 7(1). Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/solah/article/view/18540
Section
Articles
Abstract Views: 105
PDF Downloads: 197