Pengembangan Alat Peraga Bandul Matematis untuk Melatihkan Keterampilan Proses Siswa pada   Materi Gerak Harmonik Sederhana di Kelas XI SMAN 3 Tuban

  • IQLIMA NOOR AKMALA DEWI

Abstract

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kelayakan alat peraga bandul matematis yang dikembangkan,. Alat peraga bandul matematis yang dikembangkan ini menggunakan mikrokontroler, sehingga hasil yang diperoleh pada saat praktikum sudah tercatat secara otomatis. Metode yang digunakan pada penelitian ini mengacu pada model 4-D yang dikemukakan Thiagarajan dan hanya dibatasi sampai pada tahap pengembangan saja. Alat peraga yang dikembangkan ditelaah oleh dua dosen fisika Unesa, kemudian divalidasi oleh dua dosen fisika dan satu guru fisika. Hasilnya alat peraga tersebut memperoleh percepatan gravitasi (g) rata-rata sebesar 9,55 m/s2. Untuk uji coba terbatas pengembangan alat peraga ini dilakukan pada 32 siswa SMAN 3 Tuban. Hasil penilaian kelayakan alat peraga bandul matematis yang dikembangkan layak digunakan untuk melatihkan keterampilan proses. Pada uji coba terbatas, nilai kognitif, afektif, psikomotor, serta hasil belajar siswa termasuk dalam kategori baik.Untuk keterampilan proses siswa yang sangat baik setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan alat peraga bandul matematis yang dikembangkan. Respon siswa juga positif terhadap penggunaan alat peraga dalam pembelajaran.

 

Kata Kunci: Alat Peraga Bandul Matematis, Percepatan Gravitasi Bumi, Keterampilan Proses

 

Abstract

This research aims are to describe the advisability of developed mathematical pendulum. This mathematical pendulum props had been developed using microcontroller, so the results were obtained when the experiment had recorded automatically. This research uses a model that refers to 4-D model that proposed by Thiagarajan and had been through the development phase only. The props that developed, reviewed by 2 physics lecturers  and a teacher. The result, that props get the gravitation acceleration (g) about 9,55 m/s2. That are because of some factors are depending when calibration and testing of the props. Limited testing of this development mathematical pendulum props given to 32 students from SMAN 3 Tuban. The props’s assesment advisability results that mathematical pendulum props feasible used to train process skills. In the limited testing, the students have a cognitive, affective, psikomotor, and result study  are good.  It can be seen from the results of the students’ skills are very good after attend learning process using the development mathematical pendulum props. Students has a positive response to use the props in the lesson in the class.

 

Keywords: Mathematical Pendulum Props, Gravitation Accelleration, Process Skills

Published
2014-05-25
Abstract Views: 1219
PDF Downloads: 2751