PERANCANGAN URBAN TOYS DARI ADAPTASI KARAKTER KOMIK KARYA TATANG SUHENRA

  • Ardhian Laksono
  • Hendro Aryanto

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan lebih dikenalnya karakter komik dari luar negeri, hal tersebut menjadikan tergesernya budaya atau karakter komik lokal salah satunya karakter komik Petruk Gareng karya Tatang S. Oleh karena itu, perancangan ini dilakukan agar eksistensi dari budaya lokal Indonesia dalam hal ini yaitu karaktek Petruk-Gareng agar tetap eksis dan digemari masyarakat namun tidak terkesan kuno dan ketinggalan jaman dengan menyisipkan tema budaya urban maupun ideologi yang familiar dengan masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode teknik analisis data 5W+1H dengan sumber data yang didapatkan dari wawancara yang dilakukan dengan founder Toyskita serta studi literatur dari komik Tatang S, jurnal, artikel serta berita yang membahas urban toys. Perancangan ini menggunakan platform/blank “Munny”yang digabungkan dengan karakter komik Petruk Gareng karya Tatang S. Hasil Penlitian (Perancangan) ini menunjukkan bahwa bentuk “Munny” dan karakter Petruk Gareng menghasilkan bentuk visual baru yang memungkinkan dapat menmpopulerkan atau melestarikan budaya lokal Indonesia. Kata Kunci: Urban toys, gareng, petruk, karakter komik
Published
2020-08-28
How to Cite
Laksono, A., & Aryanto, H. (2020). PERANCANGAN URBAN TOYS DARI ADAPTASI KARAKTER KOMIK KARYA TATANG SUHENRA. BARIK - Jurnal S1 Desain Komunikasi Visual, 1(3), 248-247. Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/JDKV/article/view/36299
Section
Articles
Abstract Views: 84
PDF Downloads: 306