PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN IPA MATERI GETARAN, GELOMBANG, DAN BUNYI UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 GEDANGAN

  • RACHMAD JAYA SAPUTRA

Abstract

Mata pelajaran ilmu pengetahuan dan teknologi pada jenjang SMP ditujukan untuk memperoleh kompetensi dasar ilmu pengetahuan dan teknologi serta membudidayakan berpikir ilmiah secara kritis, kreatif dan mandiri. Pada pengembangan media komik ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kelayakan media komik pembelajaran, dan untuk mengetahui pengaruh media komik pembelajaran dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Gedangan.

Dalam pengembangan media komik pembelajaran ini digunakan model pengembangan dari Borg & Gall yang dikenal dengan nama Research and Development yang terdiri dari beberapa tahapan yaitu tahap penelitian dan memperoleh informasi, perencanaan, mengembangkan bentuk awal produk, uji lapangan awal, perbaikan produk utama, uji coba lapangan utama, revisi operasional produk, uji coba operasional, revisi akhir produk, dan diseminasi implementasi produk.

Hasil yang diperoleh dari uji T menunjukkan nilai 1,66 < 2,18 yang berarti menunjukkan ada perbedaan yang signifikan dari penggunaan media komik pembelajaran ini.

Kata kunci: pengembangan, media komik pembelajaran, getaran dan gelombang, IPA, Borg and Gall

 

Abstract

Physics education on junior high school is oriented to gain sciences and technology basic competencies and to cultivate scientific critical thinking, creative, and independent. In this development of educational physics comic has a goal to know appropriatness level of this media, and to have know if this educational physics comic is have an effect to raise the learning outcomes of eight class students on 1 junior high school of gedangan.

On this development of this educational comic, the model which used to develop is the Borg & Gall development models which know as same as research and development models. The steps of R&D is research and information collecting, planning, develop preliminary form of product, preliminary field testing, main product revision, main field testing, operational product revision, operational field testing, final product revision, and dissemination implementation.

The result from the t test is 1,66 < 2,18 its mean there is a significant different from using this physics educational comic.

 

Keywords: development, physics educational comic media, tremors and wave, physics, Borg and Gall  

 

Published
2015-08-24
Abstract Views: 14
PDF Downloads: 74