Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team-Games-Tournament (TGT) Pada Mata Pelajaran IPS Untuk Meningkatkan Motivasi Belas Siswa Kelas VIII SMP Di Kota Malang

  • ENGGAL PUSPITA WIRASARI
  • FAJAR ARIANTO

Abstract

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui proses penerapan model pembelajaran tipe team games tournament (TGT) dalam pembelajaran IPS kelas VIII SMP di Kota Malang. (2) Untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran model tipe team games tournament (TGT) terhadap motivasi belajar siswa kelas VIII SMP di Kota Malang.

Metode pada penelitian ini adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan angket untuk mengetahui motivasi siswa. Analisis data menggunakan rumus PSA skala likert dan Uji One-way Anava.

Berdasarkan hasil dari analisis data angket siswa dapat disimpulkan bahwa motivasi siswa termasuk dalam kategori baik. Sedangkan hasil analisis data motivasi belajar dengan menggunakan model pembelajaran team-games-tournament (TGT) dapat meningkatkan motivasi belajar, hal ini dapat dibuktikan dengan hasil uji One-Way Anava Fhitung 5,421 > Ftabel 3,91 maka dapat dikatakan bahwa model pembelajaran team-games-tournament (TGT) dapat meningkatkan motivasi belajar.

Kata kunci: Model Pembelajaran, TGT, IPS, Motivasi Belajar

Abstract

The objectives of this research is (1) to give illustration about the process of applying Cooperative instruction model type team games tournament (TGT) on social sciences material eight grade of Junior High School in Malang. (2) to know the effect of cooperative instruction model type TGT to the students learning motivation on social sciences subject eight grade of Junior High School in Malang.

The research method that was used is quantitative method. The data was gathered by using questionnaire to know the students learning motivation The data analysis used likert scale PSA formula and One-way Anava Test.

Based on the results of data student questionnaire, data analysis it can be concluded that the students motivation included in good category. Beside, the result of data analysis of learning motivation by using team-games-tournament (TGT) can improve learning motivation, this can be proved by One-Way Anava test result Fcount 5,421 > Ftable. Therefore, it can be concluded that cooperative learning instruction model type TGT can improve the learning motivation.

Keywords: Instruction Model, TGT, Social Sciences, Learning Motivation.


Published
2018-07-25
Abstract Views: 6
PDF Downloads: 15