PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF MATERI TEKNIK DASAR MESIN BUBUT KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN DI SMKN 1 NGANJUK
Abstract
Abstrak
Penelitian pengembangan media ini bertujuan untuk (1) Untuk menghasilkan hasil akhir sebuah produk Multimedia Interaktif Materi Teknik Dasar Mesin Bubut Kelas XI Program Keahlian Teknik Pemesinan Di SMK Negeri 1 Nganjuk. (2) Untuk mengetahui kelayakan dari Multimedia Interaktif Materi Teknik Dasar Pemesinan Bubut Kelas XI Program Keahlian Teknik Pemesinan Di SMK Negeri 1 Nganjuk. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan dengan menggunakan model ADDIE. (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). Pengumpulan data menggunakan angket yang diberikan kepada ahli materi yaitu guru pengampu mata pelajaran produktif teknik mesin bubut, ahli desain pembelajran dan ahli media yaitu dosen dari jurusan S1 Kurikulum dan Teknologi Pendidikan. Analisis data menggunakan pengukuran skala likert, dengan opsi jawaban (Sangat Baik, Baik, Cukup, Kurang Baik, Kurang Sekali). Hasil perhitungan dari uji media dan uji para ahli dari uji kelayakan materi menunjukkan presentase sebesar 100%, uji validasi ahli desain pembelajaran mendapat persentase 75%. Hasil validasi media uji kelayakan media pembelajaran multimedia interaktif mendapat nilai sebesar 88,88%, dan uji kelayakan bahan penyerta adalah 75%. Serta hasil uji coba kepada peserta didik di kelas XI jurusan teknik pemesinan mendapat persentase 87%. Dari hasil validasi dari para ahli tersebut termasuk kategori dengan nilai 81% - 100%, sehingga dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran multimedia interaktif masuk kriteria sangat baik dan layak digunakan dalam kegiatan pembelajaran pada mata pelajaran produktif teknik mesin bubut bagi peserta didik kelas XI di SMK Negeri 1 Nganjuk.
Kata Kunci : Pengembangan, Multimedia Interaktif, Teknik Mesin Bubut, Teknik Dasar Mesin Bubut
Abstrak
This media development research aims to (1) To produce the final results of a Multimedia Interactive Material Engineering Basic Lathe Machine Class XI Machining Engineering Expertise Program at SMK Negeri 1 Nganjuk. (2) To find out the feasibility of Interactive Multimedia Basic Engineering Materials Lathe Machining Class XI Machining Engineering Expertise Program in SMK Negeri 1 Nganjuk. This type of research is development research using the ADDIE model (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation). Data collection using questionnaires given to material experts, namely teachers who master productive lathe engineering, design experts and media experts, namely lecturers from the department of S1 Curriculum and Educational Technology. Data analysis uses likert scale measurements, with answer options (Excellent, Good, Enough, Less Good, Less Once). The results of calculations from media tests and expert tests from material feasibility tests show a percentage of 100%, validation tests of learning design experts get a percentage of 75%. The results of media validation of interactive multimedia learning media feasibility tests scored 88.88%, and the feasibility test of the accompanying material was 75%. As well as the results of trials to learners in class XI majoring in machining engineering got a percentage of 87%. From the results of validation from these experts included categories with a value of 81% - 100%, so it can be concluded that the development of interactive multimedia learning media entered the criteria very well and worthy of use in learning activities in productive subjects of lathe engineering for class XI learners in SMK Negeri 1 Nganjuk.
Keywords: Development, Interactive Multimedia, Lathe Machine Engineering, Lathe Machine Basic Engineering
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section

