ANALISIS PERILAKU KONSUMEN ELEKTRONIK PADA ONLINE-MARKETPLACE

Penulis

  • Finisica Patrikha Universitas Negeri Surabaya
  • Rony Setawan Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/jptn.v10n2.p1732-1738

Kata Kunci:

perilaku konsumen, elektronik, online marketplace

Abstrak

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis perilaku konsumen dalam membeli alat elektronik melalui online-marketplace berdasarkan persepsi konsumen tentang merek, asal negara penjual, kriteria toko, harga dan kualitas layanan. Analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui persepsi responden. Responden sebanyak 134 orang diperoleh dari responden yang mengisi angket secara penuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi konsumen tentang merek, dan negara asal penjual menjadi pertimbangan penting dalam memutuskan untuk melakukan pembelian produk elektronik melalui online marketplace.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2022-12-31

Cara Mengutip

Patrikha, F., & Setawan, R. (2022). ANALISIS PERILAKU KONSUMEN ELEKTRONIK PADA ONLINE-MARKETPLACE. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 10(3), 1732–1738. https://doi.org/10.26740/jptn.v10n2.p1732-1738

Terbitan

Bagian

Article
Abstract views: 250 , PDF Downloads: 391