LESTER BALLARD’S NECROPHILIA IN CORMAC MCCARTHY’S CHILD OF GOD

  • MARATUS SHOLICHA

Abstract

Abstrak

Studi ini bertujuan untuk mengungkap nerophilia pada karakter Lester Ballard. Lester Ballard adalah karakter utama dalam novel Child of God karya Cormac McCarthy dan digambarkan sebagai seorang necrophil karena dia telah melakukan hubungan seksual dengan mayat wanita dan secara seksual tertarik pada mayat tersebut. Studi ini berfokus pada dua masalah utama (1) Bagaimana penggambaran necrophilia dalam novel Child of God karya Cormac McCarthy? (2) Bagaimana necrophilia menunjukkan hasrat Lester Ballard akan dominasi? Teori psikologi necrophilia digunakan untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan itu. Hasil dari pokok permasalahan pertama ditemukan bahwa Lester Ballard adalah seorang necrophil. Dia juga menunjukkan karakteristik-karakteristik yang biasa muncul dalam diri  necrophil seperti kecintaan akan kekerasan, sifat kekanak-kanakan dan antisosial. Necrophilia dalam diri Lester Ballard juga dapat dilihat dari tingkah lakunya. Awalnya dia tidak tertarik pada mayat dan hanya mendambakan wanita hidup. Kesempatan untuk merasakan tubuh wanitalah yang mendorongnya untuk melakukan aksinya.  Itu membuatnya digolongkan sebagai Opportunistic Necrophile, tapi setelah merasakan kepuasan seksual dia mulai membunuhi wanita untuk kemudian memperkosa mayat mereka, hal itu merubahnya menjadi seorang Homicidal Necrophile dan pembunuh. Dalam analisa kedua, studi ini mendiskusikan tentang hasrat Lester Ballard akan dominasi. Dengan necrophilia dia bisa mengontrol orang lain. Dia merasa dominan setelah membunuh dan memperkosa mayat korbannya karena mayat tidak dapat melakukan penolakan terhadap hal-hal seksual yang dia lakukan, dan itu memberikan kepuasaan yang paling besar bagi Lester Ballard.

Kata kunci: necrophilia, kekerasan, ketidakdewasaan, antisosial, dominasi

Abstract

This study focuses to expose the necrophilia in Lester Ballard’s character.  Lester Ballard, the main character in Cormac McCarthy’s novel Child of God, is described as a Necrophile because he has done unbelievable action by has sex with a dead woman and sexually attracted to her.  This study is focused on two major problems: (1) How is Lester Ballard’s necrophilia depicted in Cormac McCarthy’s  novel Child of God?, and (2) How is Lester Ballard’s necrophilia represent his desire for domination in Cormac McCarthy’s  novel Child of God? This study is using psychology of necrophilia theory to answer all of the problems. The result of the first statement of problems was found that Lester Ballard is a necrophile. Ballard also shows the characteristics of necrophile such as being violent, immature and antisocial. Lester Ballard’s character toward necrophilia also can be seen in his action. At first he does not have any interest with dead people and prefer to lust living woman. The opportunity to feels the girl body is the factor that make him doing his action. It makes him fall into the class of Opportunistic Necrophile, but after feels the sexual satisfaction, he kills women to rape their corpses, makes him into homicidal necrophile and murder. In the second analysis, this study discusses about Lester Ballard’s desire for domination. Necrophilia has given him control to other people. He feels dominant after killing and raping his victims because corpses can not reject him no matter what he has done to them and it gives him a greatest satisfaction.

Key words: necrophilia, violence, immaturity, antisocial, domination

Published
2015-01-12
How to Cite
SHOLICHA, M. (2015). LESTER BALLARD’S NECROPHILIA IN CORMAC MCCARTHY’S CHILD OF GOD. LITERA KULTURA : Journal of Literary and Cultural Studies, 3(1). https://doi.org/10.26740/lk.v3i1.10295
Section
Articles
Abstract Views: 70
PDF Downloads: 358