PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDESA) TIRTO ABADI MELALUI STRATEGI PENGEMBANGAN AGROWISATA KEBUN BELIMBING DESA NGRINGINREJO KECAMATAN KALITIDU KABUPATEN BOJONEGORO

  • Sefi Faradin S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum, Universitas Negeri Surabaya
  • Eva Hany Fanida S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum, Universitas Negeri Surabaya
Keywords: BUMDesa Management, Development Strategy, Agrotourism Belimbing Garden

Abstract

Pembangunan dalam ekonomi di desa sudah lama di bentuk oleh pemerintah yaitu Badan Usaha Milik Desa yang merupakan lembaga yang menjalankan ekonomi di tingkat desa dan mempunyai tujuan untuk pengelolaan potensi desa setempat serta mensejahterahkan masyarakat. Salah satunya BUMDesa Tirto Abadi di Desa Ngringinrejo yang mengelola Agrowisata Kebun Belimbing yang bergerak pada wisata alam yakni perkebunan belimbing. Melihat adanya permasalahan yang ada adalah pengelolaan area parkir yang kurang luas sehingga harus diarahkan di tanah kosong milik warga setempat dan spot foto wisatawan. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan pengelolaan BUMDesa dalam strategi mengembangkan desa wisata yakni di Agrowisata Kebun Belimbing Desa Ngringinrejo Kecamatan Kalitidu Kabupaten Bojonegoro. Penelitian dilakukan menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penyimpulan. Hasil dari penelitian ini bahwa menunjukkan Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa Tirto Abadi melalui Strategi Pengembangan Agrowisata Kebun Belimbing berdasarkan teori Capacitiy Building menurut Grindle (1997) dalam jurnal (Arnold, 2016) sebagai berikut 1) Strategi Pengembangan Sumberdaya Manusia berdasarkan dinilai dari pengetahuan; keterampilan; pengelompokan kerja; tingkah laku, serta motivasi berupa pelatihan pada pengelola Agrowisata, namun dalam hal pengelolaan Agrowisata masih belum maksimal. 2) Strategi Penguatan Organisasi dalam proses pengambilan keputusan ada beberapa forum yang diadakan sesuai dengan kebutuhan di forum itu juga rapat intensif BUMDesa dilakukukan untuk mengevaluasi kinerja dan proses usaha setiap bulanya dalam segi sarana dan prasarana yang belum memadai. 3) Strategi Reformasi Kelembagaan yaitu fokus pada kerjasama dalam upaya mengembangkan Agrowìsata Kebun Belimbing. Maka saran dari peneliti adalah penambahan spot foto sebagai daya tarik wisatawan sehingga berdampak pada penambahan kunjungan wisatawan dan menumbuhkan kesadaran masyarakat terkait pengelolaan wisata serta adanya pelatihan berbasis pertanian kepada petani agar pengembangan agrowisata lebih maksimal.

Kata Kunci : Pengelolaan BUMDesa, Strategi Pengembangan, Agrowisata Kebun Belimbing.

 


Development in the economy in the village has long been in the form of the government, namely the Village Owned Enterprises which is an institution that runs the economy at the village level and has the aim of managing the potential of the local village and welfare of the community. One of them is BUMDesa Tirto Abadi in Ngringinrejo Village which manages Belimbing Garden Agrotourism which is engaged in natural tourism, namely star fruit plantations. Seeing the problem is the management of parking areas that are not wide enough so that it must be directed in vacant land owned by local residents and tourist photo spots. This research aims to describe the management of BUMDesa in the strategy of developing tourism villages, namely in agrotourism Belimbing Garden Ngringinrejo Village District Kalitidu Bojonegoro Regency. The research was conducted using qualitative approach with descriptive method. Data collection techniques through observation, interviews and documentation. Data analysis techniques used are data collection, data reduction, data presentation and collection. The results of this study showed the Management of Tirto Abadi Village Owned Enterprises through the Development Strategy of Belimbing Garden Agrotourism based on capacitiy building theory according to Grindle (1997) in the journal (Arnold, 2016) as follows 1) Human Resource Development Strategy based on assessed from knowledge; skills; working grouping; behavior, as well as motivation in the form of training on agrotourism managers, but in terms of agrotourism management is still not maximal. 2) Organizational Strengthening Strategy in the decision-making process there are several forums held in accordance with the needs in the forum as well as intensive meetings BUMDDesa conducted to evaluate the performance and business process every month in terms of inadequate facilities and infrastructure. 3) Institutional Reform Strategy that focuses on cooperation in efforts to develop Agrowìsata Belimbing Garden. So the advice from researchers is the addition of photo spots as tourist attractions so as to have an impact on the addition of tourist visits and foster public awareness related to tourism management and the existence of agricultural-based training to farmers so that agrotourism development is more maximal.

Keywords: BUMDesa Management, Development Strategy, Agrotourism Belimbing Garden

References

Adawiyah, R. (2018). Strategi Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Berbasis Aspek Modal Sosial (Studi Pada BUMDes Surya Sejahtera, Desa Kedungturi, Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo). Kebijakan Dan Manajemen Publik, 6, 1–15.

Arnold, R. (2016). Peningkatan Prestasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Universitas Lampung. 34.

Benny Ferdianto. (2019). THE EXISTENCES OF THE BUMDes AS EFFORTS IN THE IMPROVEMENT OF REVENUE VILLAGE IN TIYUH CANDRA KENCANA KECAMATAN TULANG BAWANGTENGAH KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT. Journal of

Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Budiono, P. (2015). Implementasi Kebijakan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes). Jurnal Politik Muda, 4(1), 116–125.

Carlson, E. A. (2016). Science Policy Up Close: John H. Marburger III . Edited by Robert P. Crease. Cambridge (Massachusetts): Harvard University Press. $29.95. viii + 247 p.; ill.; index. ISBN: 978-0-674-41709-0. 2015. . The Quarterly Review of Biology, 91(2), 197–198.

Dan Manuwoto, J. W. N. K. G. (2015). Arahan Pengembangan Obyek Wisata Menuju Pembangunan Pariwisata Berkelanjutan Di Kabupaten Wonogiri. Jurnal Kawistara, 5(3).

Febriandhika, I., & Kurniawan, T. (2019). Membingkai Konsep Pariwisata Yang Berkelanjutan Melalui Community-Based Tourism : Sebuah Review Literatur. JPSI (Journal of Public Sector Innovations), 3(2), 50.

Fitriana, W. (2017). The Role of Triple Helix Actors for Agro-Tourism Development in West Sumatera. MIMBAR, Jurnal Sosial Dan Pembangunan, 33(2), 217.

I Wayan Budiasa and I Gusti Agung Ayu Ambarawati. (2014). COMMUNITY BASED AGRO-TOURISM AS AN INNOVATIVE INTEGRATED FARMING SYSTEM DEVELOPMENT MODEL TOWARDS SUSTAINABLE AGRICULTURE AND TOURISM IN BALI. COMMUNITY BASED AGRO- TOURISM AS AN INNOVATIVE INTEGRATED FARMING SYSTEM DEVELOPMENT MODEL TOWARDS SUSTAINABLE AGRICULTURE AND TOURISM IN BALI, 2014(June), 1–2.

Palit, I. G., Talumingan, C. . ., & Rumagit, G. A. J. (2017). Strategi Pengembangan Kawasan Agrowisata Rurukan. Agri-Sosioekonomi, 13(2A), 21.

Panduan Manajemen Badan Usaha Milik Desa, 2016. (2018). BUM Desa : Badan Usaha Milik Desa. 346.

Permendesa. (2015). Menteri desa, pembangunan daerah tertinggal, dan transmigrasi republik indonesia. 1–11.

Petroman, C., Mirea, A., Lozici, A., Constantin, E. C., Marin, D., & Merce, I. (2016). The Rural Educational Tourism at the Farm. Procedia Economics and Finance, 39(November 2015), 88–93.

Sugiono. (2016). Metode Penelitian Kualitatif Sugiyono. Mode Penelitian Kualitatif, 1–5.

Sumantra, I. K. (2017). Development of Agrotourism to Support Community-Based Tourism toward Sustainable Agriculture. Australian Journal of Basic and Applied Sciences, 11(November), 93–99.

Syarifudin, A., & Astuti, S. (2020). Strategi Pengembangan Bumdes Dalam Optimalisasi Potensi Ekonomi Desa Dengan Pendekatan Social Entrepreneur Di Kabupaten Kebumen. Research Fair Unisri, 4(1), 183–197.

UU Desa. (2016). Desa. 1, 45–54.

Yomi, W. G., Adnan, M. F., & Alhadi, Z. (2019). Pengembangan Objek Wisata Nagari Tuo Pariangan Oleh Dinas Pariwisata Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Tanah Datar. JPSI (Journal of Public Sector Innovations), 3(1), 6.
Published
2021-04-18
Section
Articles
Abstract Views: 604
PDF Downloads: 512