Inovasi Pelayanan Publik Melalui Aplikasi Berbasis Website Link and Match ASSIK (Arek Suroboyo Siap Kerjo) di Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Surabaya

Penulis

  • Hany Dwi Novanti S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Negeri Surabaya
  • Meirinawati Meirinawati S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/publika.v12n2.p619-630

Kata Kunci:

Inovasi, ASSIK, Pengangguran

Abstrak

Penelitian ini memiliki tujuan untuk memberikan deskripsi dan analisa mengenai inovasi aplikasi website link and match ASSIK di Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini berfokus pada pengukuran inovasi pelayanan publik yang meliputi tata kelola dan inovasi, sumber ide inovasi, budaya inovasi, kemampuan dan alat, tujuan, hasil, pendorong, dan hambatan, serta pengumpulan data inovasi untuk inovasi tunggal. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian yaitu wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari beberapa indikator keberhasilan inovasi, aplikasi ASSIK ini sudah terlaksana dengan baik, namun masih ada beberapa permasalahan mengenai sistem manajemen yang belum ter-sertifikasi ISO dan kendala teknis prosedural aplikasi, yang dibuktikan dengan adanya keluhan masyarakat perihal sistem bug and error, fitur-fitur yang sedikit kurang efisien serta desain aplikasi yang kurang menarik. Namun, tidak sedikit pula masyarakat Kota Surabaya yang telah terbantu dan dimudahkan dengan adanya inovasi aplikasi ASSIK ini, sehingga bisa mendapatkan pekerjaan melalui aplikasi ASSIK. Pada tahun 2022 hingga 2023 menunjukkan penurunan TPT Kota sebanyak 0,86%, yang menunjukkan penurunan angka TPT Kota Surabaya yang sebagian berasal dari program aplikasi ASSIK berkontribusi untuk mengurangi jumlah pengangguran di Kota Surabaya. Meskipun angka TPT belum menunjukkan penurunan yang signifikan, namun hal ini sudah menunjukkan kontribusi yang baik dan akan terus dilaksanakan hingga Kota Surabaya menjadi bebas pengangguran.

Kata Kunci: Inovasi, ASSIK, Pengangguran

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Hany Dwi Novanti, S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Negeri Surabaya

Penelitian ini memiliki tujuan untuk memberikan deskripsi dan analisa mengenai inovasi aplikasi website link and match ASSIK di Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini berfokus pada pengukuran inovasi pelayanan publik yang meliputi tata kelola dan inovasi, sumber ide inovasi, budaya inovasi, kemampuan dan alat, tujuan, hasil, pendorong, dan hambatan, serta pengumpulan data inovasi untuk inovasi tunggal. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian yaitu wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari beberapa indikator keberhasilan inovasi, aplikasi ASSIK ini sudah terlaksana dengan baik, namun masih ada beberapa permasalahan mengenai sistem manajemen yang belum ter-sertifikasi ISO dan kendala teknis prosedural aplikasi, yang dibuktikan dengan adanya keluhan masyarakat perihal sistem bug and error, fitur-fitur yang sedikit kurang efisien serta desain aplikasi yang kurang menarik. Namun, tidak sedikit pula masyarakat Kota Surabaya yang telah terbantu dan dimudahkan dengan adanya inovasi aplikasi ASSIK ini, sehingga bisa mendapatkan pekerjaan melalui aplikasi ASSIK. Pada tahun 2022 hingga 2023 menunjukkan penurunan TPT Kota sebanyak 0,86%, yang menunjukkan penurunan angka TPT Kota Surabaya yang sebagian berasal dari program aplikasi ASSIK berkontribusi untuk mengurangi jumlah pengangguran di Kota Surabaya. Meskipun angka TPT belum menunjukkan penurunan yang signifikan, namun hal ini sudah menunjukkan kontribusi yang baik dan akan terus dilaksanakan hingga Kota Surabaya menjadi bebas pengangguran.

Kata Kunci: Inovasi, ASSIK, Pengangguran

Meirinawati Meirinawati, S1 Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Negeri Surabaya

Penelitian ini memiliki tujuan untuk memberikan deskripsi dan analisa mengenai inovasi aplikasi website link and match ASSIK di Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini berfokus pada pengukuran inovasi pelayanan publik yang meliputi tata kelola dan inovasi, sumber ide inovasi, budaya inovasi, kemampuan dan alat, tujuan, hasil, pendorong, dan hambatan, serta pengumpulan data inovasi untuk inovasi tunggal. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian yaitu wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari beberapa indikator keberhasilan inovasi, aplikasi ASSIK ini sudah terlaksana dengan baik, namun masih ada beberapa permasalahan mengenai sistem manajemen yang belum ter-sertifikasi ISO dan kendala teknis prosedural aplikasi, yang dibuktikan dengan adanya keluhan masyarakat perihal sistem bug and error, fitur-fitur yang sedikit kurang efisien serta desain aplikasi yang kurang menarik. Namun, tidak sedikit pula masyarakat Kota Surabaya yang telah terbantu dan dimudahkan dengan adanya inovasi aplikasi ASSIK ini, sehingga bisa mendapatkan pekerjaan melalui aplikasi ASSIK. Pada tahun 2022 hingga 2023 menunjukkan penurunan TPT Kota sebanyak 0,86%, yang menunjukkan penurunan angka TPT Kota Surabaya yang sebagian berasal dari program aplikasi ASSIK berkontribusi untuk mengurangi jumlah pengangguran di Kota Surabaya. Meskipun angka TPT belum menunjukkan penurunan yang signifikan, namun hal ini sudah menunjukkan kontribusi yang baik dan akan terus dilaksanakan hingga Kota Surabaya menjadi bebas pengangguran.

Kata Kunci: Inovasi, ASSIK, Pengangguran

Diterbitkan

2024-07-10

Terbitan

Bagian

Articles
Abstract views: 170 , PDF Downloads: 210