PENGARUH PENGUNAAN WAYANG SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPS TERHADAP MINAT BELAJAR PADA MATERI HINDU BUDHA

  • Ghora Hanung Himawan Universitas Negeri Surabaya
Keywords: Kata kunci : media wayang , minat belajar , materi hindu budha

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh penggunaan Pengaruh wayang sebagai media pembelajaran IPS
terhadap minat belajar pada materi hindu budha. Teknik penilitian ini Metode penelitian deskriptif kuantitatif
penelitian yang digunakan yaitu Pre-Eksperimental Design The One Shot Case Study. pulasi pada penelitian ini adalah
seluruh siswa kelas 7B SMP Negeri 42 SURABAYA Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah penilitian ini
adalah siswa kelas VII G dan VII I SMPN 42 SURABAYA yang jumlah totalnya adalah 66 siswa. Metode
pengumpulan data dalam penelitian ini adalah: 1) observasi,, 2) angket dan 3) dokumentasi. Teknik analisis data yang
digunakan menggunakan statistik deskriptif Hasil penelitian pengaruh penggunaan wayang sebagai media
pembelajaran IPS terhadap minat belajar peserta didik pada materi hindu budha adalah sangat baik hal ini dapat di
buktikan hasil angket kelas VII G yang sebesar dengan skor rata-rata presentase 84,85 persen dan hasil angket VII I
dengan skor rata-rata presentase 80,545 persen Pengunaan wayang sebagai media dapat meningkatan minat siswa
dapat membangkitkan minat dan antusiasme siswa, sehingga memotivasi mereka untuk berpartisipasi dalam
pembelajaran, menumbuhkan lingkungan belajar yang menyenangkan daripada membosankan, dan membantu siswa
belajar lebih efisien. Selain itu, Materi hindu budha dikemas lebil menarik disanpaikanl dalaml bentuk perunjukanl
wayang. Dengan tujuan untuk menumbuhkan minat belajar siswa

References

Abdullah,Ma’ruf, “Metode Penelitian Kuantitatif”, (Yogyakarta: Aswaja Pressindo, 2015).
Almasdi Syahza., (2021) Metodologi Penelitian, Edisi Revisi. Unri Press, Pekanbaru.
Achru P, Andi. 2019. Pengembangan Minat Belajar Dalam Pembelajaran. JurnalIdaarah, Vol.
III, No. 2.
Aprilia Putri Astuti , 4401412015 (2016) Pengaruh Penggunaan Wayang Sebagai Media
Pembelajaran Sistem Gerak Terhadap Minat Dan Hasil Belajar. Under Graduates thesis,
Universitas Negeri Semarang.
Awalin, Fatkur. (2019). Sejarah Perkembangan dan Perubahan Fungsi Wayang dalam
Masyarakat.. Kebudayaan. 13. 77. 10.24832/jk.v13i1.234.
Asep Kurniawan (penulis); Nita Nur M. (editor). (2018). Metodologi penelitian pendidikan / Dr.
Asep Kurniawan M.Ag. ; editor, Nita Nur M.. Bandung :: Remaja Rosdakarya,.
Chrisyarani, Denna. (2018). Pengembangan Media Boneka Tangan dengan Metode Bercerita
untuk Siswa Kelas V SDN Sudimoro 2 Kabupaten Malang. Jurnal Bidang Pendidikan
Dasar. 2. 57. 10.21067/jbpd.v2i1.2199.
Eka Sumariyanti, (2017), Penggunaan Media Wayang Pada Pembelajaran Tematik Untuk
Meningkatkan Hasil Belajar di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
KhatulistiwaVol 7, No 3 (2018)
Febrian Dwi Kartika Sarifebrian Dwi Kartika Sari, 1725143099 (2018) Pengaruh Media Visual
(Wayang-Wayangan) Terhadap Minat Dan Prestasi Belajar Mata Pelajaran Sejarah
Kebudayaan Islam (Ski) Peserta Didik Kelas Iv Min Sumberjati Kademangan Blitar.
Gunawan Adnan, 2016126801 and Rukminingsih, - and Mohammad Adnan Latief, - (2020)
Metode Penelitian Pendidikan: Penelitian Kuantitatif, Penelitian Kualitatif, Penelitian
Tindakan Kelas. I ed. Erhaka Utama, Yogyakarta. ISBN 978-602-5715-34- 1
Hermawan, Sigit and Amirullah, Amirullah (2016) Metode Penelitian Bisnis Pendekatan
Kuantitatif & Kualitatif. Media Nusa Creative, Malang. ISBN 9786026931382
INDRIYANTO, Anang Ari; SUMARNO, Sumarno; SWASTIKA, Kayan. The Function
of
Wayang Kulit in the Spreading of Islamic Religy in Demak at 16th Century. Jurnal
Historica, [S.l.], v. 2, n. 1, p. 81-91, july 2018. ISSN 2964-
9269. Available at: . Date
accessed: 14 feb. 2023
Kumalasari, S. a. (2019). Proceedings of the International Conference Primary Education
Research Pivotal Literature and Research UNNES 2018 (IC People Unnes 2018).
Wayang Kulit As A Medium Learning Character, 1-6.
Kröger, T., & Nupponen, A.-M. (2019). Puppet as a Pedagogical Tool: A Literature Review.
International Electronic Journal of Elementary Education, 11(4), 393–
401. Retrieved from https://www.iejee.com/index.php/IEJEE/article/view/688
M. Nur Hakim, Zuriyati, & Saifur Rohman. (2019). Hand Puppet: A Teaching – Learning
Storytelling Media. Getsempena English Education Journal , 6(2), 182-190.
https://doi.org/10.46244/geej.v6i2.875
Moch., Bahak Udin By Arifin and Nurdyansyah, Nurdyansyah (2018) Buku Ajar Metodologi
Penelitian Pendidikan. UMSIDA PRESS, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. ISBN
9786025914195
Muhammad Hasan, Milawati, Darodjat, Tuti Khairani Harahap, Tasdin Tahrim, A. M. A.
(2021). Media Pembelajaran (F. Sukmawati (ed.)). CV Tahta Media Group.
Nurgiyantoro, Burhan. "Wayang Dan Pengembangan Karakter Bangsa." Jurnal
Pendidikan Karakter, no. 1, 4 Oct. 2011, doi:10.21831/jpk.v1i1.1314.
Salamah, (. P. (2017). MetodikDidaktik Vol 12, No 2 (2017) . Penggunaan Media Wayang
Pada Pembelajaran Ips Materi Tokoh Tokoh Kemerdekaan Indonesia Untuk
Meningkatkan Hasil Belajar Siswa
Suci, Kurniawati. 2016. Pengaruh Penggunaan Media Wayang Kartun Terhadap
Keterampilan Menyimak Cerita Anak Pada Peserta didik Kelas III MI Jam’iyyatul
Khair Ciputat Timur. Jakarta, UIN Syarif Hidayatullah: skripsi tidak diterbitkan.
Drs. Syahrum. M.Pd. dan Drs. Salim, M.Pd. 2014. Metodologi Penelitian Kuantitatif.
Bandung : Citapustaka Media
Tobamba, E. K., Siswono, E., & Khaerudin, K. (2019). Pengaruh Media Pembelajaran
Terhadap Hasil Belajar Ips Ditinjau Dari Minat Belajar Siswa Sekolah Dasar.
Taman Cendekia: Jurnal Pendidikan Ke- SD-an, 3(2), 372–380.
https://doi.org/10.30738/tc.v3i2.5210
Wulandari, Ratna. 2015. Pengaruh Penggunaan Media Wayang Terhadap Keterampilan
Menyimak Cerita Peserta didik Kelas Ii B Sd Negeri Kasongan Bantul
Yogyakarta. (Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta
Published
2023-10-31
How to Cite
Himawan, G. (2023). PENGARUH PENGUNAAN WAYANG SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPS TERHADAP MINAT BELAJAR PADA MATERI HINDU BUDHA. DIALEKTIKA PENDIDIKAN IPS, 3(3), 130-139. Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/PENIPS/article/view/55530
Section
ARTIKEL
Abstract Views: 20
PDF Downloads: 29