TANAMAN BERUS MATA BUAYA SEBAGAI INSIRASI MOTIF BATIK DALAM BUSANA KEBAYA MODERN

Penulis

  • Septianti Septianti Institut Seni Indonesia Yogyakarta
  • Fenty Nurviana Institut Seni Indonesia Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.26740/baju.v6n1.p1-12

Kata Kunci:

tanaman berus mata buaya, motif batik, kebaya

Abstrak

Tujuan dari perancangan busana kebaya modern dengan mengambil insipirasi dari tamanan berus mata buaya yaitu untuk sebagai bentuk pengenalan terhadap tanaman berus mata buaya agar masyarakat lebih melestarikan dan membudidayaan tanaman ini yang nantinya akan di perkenalan melalui motif batik serta diaplikasikan pada busana kebaya modern. Hal ini dikarenakan tanaman berus mata buaya merupakan tanaman khas dari Pesisir Kalimatan Barat yang mengalami penurun populasi akibat masyarakat sekitar. Metode yang digunakan dalam perancangan ini kualitatif pendekatan deskriptif dengen metode penciptaan karya seni kriya dengan empat tahapan yaitu pra-perancangan, perancangan, perwujudan, serta penyajian karya. Melalui tahapan tersebut menghasilkan 3 desain busana dengan motif batik yang terinsiprasi dari tanaman berus mata buaya yang distilasikan. Ketiga desain busana tersebut memiliki suatu ciri khas pada bagain leher dengan tambahan aksen dasi pada setiap busana, serta bahanyang digunakan yaitu brokat serta kain katun yang telah di batik. Motif batik pada busana ini diterapkan pada bagain busana rok serta bagian belakang busana. Pada desain batik menempilakn ciri khas dari bunga, daun, serta sulur yang ada pada tanaman berus mata buaya dan warna yang digunakan pada busana ini yaitu hitam dan hijau.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Bestari, A. G., & Ishartiwi, I. (2016). Pengaruh penggunaan media mood board terhadap pengetahuan desain busana pada mahasiswa pendidikan teknik busana. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 3(2), 121-137.

Duke, N., Kathiresan, K., Salmo III, S. G., Fernando, E. S., Peras, J. R., Sukardjo, S., ... & Ngoc Nam, V. (2010). Avicennia marina. The IUCN Red List of Threatened Species 2010: e. T178828A7619457.

Fitria, F., & Wahyuningsih, N. (2019). Kebaya kontemporer sebagai pengikat antara tradisi dan gaya hidup masa kini. ATRAT: Jurnal Seni Rupa, 7(2), 128-138.

Hendriyana, H., & Ds, M. (2022). Metodologi Penelitian Penciptaan Karya Practice-Led Research and Practice-Based Research Seni Rupa, Kriya, Dan Desain–edisi Revisi. Penerbit Andi.

Janah, S. H. L., Budhyani, I. D. A. M., & Sudirtha, I. G. (2021). Pengembangan Media Moodboard Berbantuan Aplikasi Pengolah Gambar pada Pembelajaran Desain Busana. Jurnal BOSAPARIS: Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 12(1), 8-16.

Jhundy, B. A., & Wahyuningsih, U. (2023). Stilasi Tanaman Carica Sebagai Sumber Ide Motif Batik. BAJU: Journal of Fashion and Textile Design Unesa, 4(2), 97-106.

Nagata, T., & Sunarya, Y. Y. (2023). Perkembangan kebaya kontemporer sebagai transformasi budaya. Jurnal Seni dan Reka Rancang: Jurnal Ilmiah Magister Desain, 5(2), 239-254.

Permanasari, I., & Cahanar, P. (2019). Kisah goresan malam: Selisik batik harian Kompas. (No Title).

Prawira, Nanang Ganda. 2018. Budaya Batik Dermayon. Marthin H. Bandung: CV Yrama Widya.

Sugiono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: IKAPI.

Suharno, S. (2019). ART OF COSTUME: Konsep Penyelenggaraan dan Tata Kelolanya (ART OF COSTUME: The Concept of Organizing and Managing). Jurnal Tata Kelola Seni, 5(2), 66-75.

Wahyuningsih, U., Rizkiya, A. L., & Peng, L. H. (2023, September). Clover Leaf as One of the Innovations of Surabaya’s Typical Batik Motifs in the Village of Ex-Dolly. In Fifth International Conference on Arts and Design Education (ICADE 2022) (pp. 100-107). Atlantis Press.

Diterbitkan

2025-03-26

Cara Mengutip

Septianti, S., & Nurviana, F. (2025). TANAMAN BERUS MATA BUAYA SEBAGAI INSIRASI MOTIF BATIK DALAM BUSANA KEBAYA MODERN . BAJU: Journal of Fashion and Textile Design Unesa, 6(1), 1–12. https://doi.org/10.26740/baju.v6n1.p1-12

Terbitan

Bagian

Articles
Abstract views: 207 , PDF Downloads: 225