Analisis Efisiensi Kinerja Kelompok Bank Menurut Modal Inti
DOI:
https://doi.org/10.26740/independent.v5i2.69004Kata Kunci:
Efisiensi, Data Envelopment Analysis (DEA), Capital Adequacy Ratio (CAR), Non-Performing Loans (NPL), Loan to Deposit Ratio (LDR).Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efisiensi kinerja kelompok bank berdasarkan modal inti (KBMI) 1 selama periode 2020–2023. Efisiensi diukur menggunakan metode Data Envelopment Analysis (DEA) melalui pendekatan intermediasi, di mana variabel input yang digunakan adalah Capital Adequacy Ratio (CAR), Non-Performing Loans (NPL),dan Loan to Deposit Ratio (LDR), sedangkan variabel output mencakup jumlah kredit yang disalurkan dan pendapatan operasional. Hasil penelitian membuktikan bahwa efisiensi perbankan pada bank dengan modal inti terkecil bersifat dinamis. Bank Victoria International (BVIC) berhasil mencapai efisiensi penuh dalam seluruh periode penelitian, sementara Bank IBK Indonesia (AGRS) dan Bank Amar Indonesia (AMAR) mengalami inefisiensi secara konsisten. Faktor lain yang mempengaruhi efisiensi bank adalah kondisi makroekonomi serta kesiapan digitalisasi perbankan. Bank yang mampu beradaptasi dengan transformasi digital cenderung lebih efisien pada operasionalnya.
Unduhan
Referensi
Acikalin, S., Bakin, B., & Celik, G. (2015). The Determinants of Banks ’ Capital Adequacy Ratio : Some Evidence from South Eastern European Countries. Journal of Economics and Behavioral Studies, 7(1), 79–88.
Ayu, I., Megawati, P., Nengah, N., & Kertiriasih, R. (2024). DAMPAK LAYANAN PERBANKAN DIGITAL. 13(September), 1578–1591. https://doi.org/10.34127/jrlab.v13i3.1205
Bank AMAR Indonesia. (2020). Laporan Tahunan 2020. Journal GEEJ, 7(2).
Bank AMAR Indonesia. (2021). Laporan Tahunan 2021. 1–91.
Bank AMAR Indonesia. (2022). Laporan Tahunan 2022: Bergerak Bersama, AMAR Bersinergi.
Bank AMAR Indonesia. (2023). Laporan Tahunan 2023 #AMANdenganAMAR.
Bank Artha Graha International. (2020). Strengthening Synergy, Advancing Services Laporan Tahunan 2020 Annual Report PT Bank Artha Graha Internasional Tbk.
Bank Artha Graha International. (2021). Laporan Tahunan (Annual Report) 2021.
Bank Artha Graha International. (2022). Annual Report Bank Artha Graha Internasional Tbk. http://www.idx.co.id/Portals/0/StaticData/ListedCompanies/PerformanceSummary/INPC.pdf
Bank Artha Graha International. (2023). Laporan Tahunan Bank Artha Graha.
Bank Ganesha. (2020). Laporan Tahunan 2020.
Bank Ganesha. (2021). Laporan Tahunan 2021.
Bank Ganesha. (2022). Laporan Tahunan 2022.
Bank Ganesha. (2023). Laporan Tahunan 2023.
Bank IBK Indonesia. (2020). Laporan Tahunan 2020. 29–30.
Bank IBK Indonesia. (2021). Laporan Tahunan 2021.
Bank IBK Indonesia. (2022). Laporan Tahunan 2022.
Bank IBK Indonesia. (2023). Laporan Tahunan 2023.
Bank Ina. (2020). Laporan Tahunan Bank Ina Perdana 2020. http://repo.iain-tulungagung.ac.id/5510/5/BAB 2.pdf
Bank Ina. (2021). Bank Ina Perdana 2021.
Bank Ina. (2022). Bank Ina Perdana 2022.
Bank Ina. (2023). Navigating Sustainable Growth Through Digital Innovation and Customer Engagement Excellence. Laporan Tahunan.
Bank Multiarta Sentosa. (2020). Laporan Tahunan Bank Multiarta Sentosa.
Bank Multiarta Sentosa. (2021). Laporan Tahunan Bank Multiarta Sentosa.
Bank Multiarta Sentosa. (2022). Laporan Tahunan Bank MAS 2022.
Bank Multiarta Sentosa. (2023). Laporan Tahunan Bank Multiarta Sentosa 2023. https://doi.org/10.24912/jmts.v0i0.12637
Bank Nationalnobu. (2020). Laporan Tahunan 2020.
Bank Nationalnobu. (2021). Laporan Tahunan 2021.
Bank Nationalnobu. (2022). Laporan Tahunan 2022.
Bank Nationalnobu. (2023). Laporan Tahunan 2023.
Bank Victoria International. (2020). Accelerated Changes in the Reinvented Banking | Laporan Tahunan 2020. 1–891. https://victoriabank.co.id/uploads/2021-11-25_AR2020.pdf
Bank Victoria International. (2021). Annual report bank victoria international 2021. 30.
Bank Victoria International. (2022). Laporan Tahunan 2022 Annual Report.
Bank Victoria International. (2023). Laporan Tahunan 2023.
Fahmi, R. Z., Sjahruddin, H., Astuti, N. P., & Syakhrun, A. M. (2016). Pengaruh Kecukupan Modal dan Penyaluran Kredit Terhadap Profitabilitas Perbankan. Jurnal Ilmiah BONGAYA (Manajemen & Akuntansi), XIX, 27–43.
Haryanto, S. (2019). Determinan_Efisiensi_Bank_Analisis_Bank. 1(1), 46–52. https://doi.org/26.82017/JKP.2017.001
Iqbal, A. (2011). Analisis Perbandingan Efisiensi Bank Umum Syariah (BUS) dan Bank Umum Konvensional (BUK) dengan stochastic frontier approach.
Istinfarani, S., & Azmi, F. (2020). Faktor Penentu Tingkat Efisiensi Kinerja Perbankan. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 20(2), 230–240. https://doi.org/10.29040/jap.v20i2.800
Kurniasari, R. (2017). Analisis Biaya Operasional Dan Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Return On Assets (ROA). Perspektif, XV(1), 71–78. https://api.semanticscholar.org/CorpusID:158822112
Mahardian, P. (2008). Analisis pengaruh rasio CAR, BOPO, NPL, NIM dan LDR terhadap kinerja keuangan perbankan (studi kasus perusahaan perbankan yang tercatat di BEJ periode juni 2002-juni2007). Journal University Of Diponegoro, 1–124.
Matindas, A. M., Pangemanan, S. S., & Saerang, D. P. E. (2015). Pengaruh Capital Adequacy Ratio (Car), Bopo Dan Non Performing Loan (Npl) Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Di Indonesia. Going Concern : Jurnal Riset Akuntansi, 10(1), 52–66. https://doi.org/10.32400/gc.10.1.7367.2015
Muharam, H., & Pusvitasari, R. (2007). Analisis Perbandingan Efisiensi Bank Syariah di Indonesia Dengan Metode Data Envelopment Analysis (periode Tahun 2005). Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, II(3), 80–116.
Nainggolan, R. (2020). Efisiensi Teknis Bank Di Indonesia: Kelompok Buku I-Iv. Jurnal Muara Ilmu Ekonomi Dan Bisnis, 4(2), 274. https://doi.org/10.24912/jmieb.v4i2.7988
Panin Dubai Syariah. (2020). Laporan Tahunan 2020. 9–25.
Panin Dubai Syariah. (2021). Laporan Tahunan (Annual Report) Panin Dubai Syariah Bank. 1–360.
Panin Dubai Syariah. (2022). Laporan Tahunan Panin Dubai Syariah Bank 2022. 1–23.
Panin Dubai Syariah. (2023). Laporan Tahunan Panin Dubai Syariah Bank 2023. 1–23.
PT Bank Mestika Dharma, T. (2020). Laporan Tahunan 2020.
PT Bank Mestika Dharma, T. (2021). Laporan Tahunan 2021.
PT Bank Mestika Dharma, T. (2022). Laporan Tahunan 2022.
PT Bank Mestika Dharma, T. (2023). Laporan Tahunan 2023 - PT Bank Mestika Dharma Tbk. https://www.bankmestika.co.id/img/Report/Annual/AR 2023 BANK MESTIKA 300424.pdf
Sari, N. K., & Widaninggar, N. (2018). Efisiensi Bank dalam Kelompok BUKU 4 di Indonesia: Pendekatan Data Envelopment Analysis. AFRE (Accounting and Financial Review), 1(2), 86–92. https://doi.org/10.26905/afr.v1i2.2409
Yahya, L. M., Rahman, W., Launtu, A., Hastutik, S., & Mudasetia. (2024). Pengaruh Kualitas Aset Terhadap Kinerja Keuangan Bank Komersial Di Era Digital. Management Studies and Entrepreneurship Journal, 5(1), 377–383. http://journal.yrpipku.com/index.php/msej
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Muchammad Rio Nugroho, Ladi Wajuba Perdini Fisabilillah

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Abstract views: 145
,
PDF Downloads: 8





