PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA MATERI TEHNIK PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X-BDP1 SMK NEGERI 1 JOMBANG

Authors

  • Fatihatin Naiyiroh SMK Negeri 1 Jombang

DOI:

https://doi.org/10.26740/jptn.v10n3.p1739-1747

Keywords:

project based learning, teknik promosi, hasil belajar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan model pembelajaran Project Based learning sebagai usaha untuk meningkatkan keaktifan dan prestasi belajar siswa kelas X-BDP 1 Bisnis Daring dan Pemasaran SMKN 1 Jombang pada mata pelajaran Komunikasi Bisnis. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Data yang didapat adalah data dari hasil observasi pelaksanaan kegiatan oleh guru dan siswa, observasi keaktifan dan soal tes akhir siklus. Ada 2 Siklus dalam penelitian ini, Siklus pertama dengan  model ceramah materi teknik promosi periklanan dan tehnik promosi penjualan kemudian diberikan  test untuk  mengetahui hasilnya.  Siklus dua dengan  model PBL di mana siswa harus menghasilkan suatu  project  dalam  proses  pembelajaran, siswa secata individu untuk membuat desain teknik promosi point of purchase. Kemudian dilakukan tes untuk mengukur hasil belajar siswa. Dalam siklus II disamping ada hasil kognitif juga ada hasil psikomotorik  (gambar tehnik promosi Point of Purchase). Penelitian ini dilakukan  di kelas X-BDP 1 tahun ajaran 2021/2022  SMKN 1 Jombang dengan jumlah  34 siswa. Hasil penelitian menggambarkan setelah diterapkan  model PBL  didalam siklus I hasil belajar siswa yang dibawah KKM ada 13 siswa, pada siklus II turun menjadi 6 siswa yang dibawah KKM. Rata-rata nilai pada siklus I 72,5 rata-rata pada siklus II meningkat menjadi  81,4.  Disimpulkan bahwa dengan sedikit upaya KBM akan menjadi menyenangkan dan hasil belajar siswa semakin meningkat

Downloads

Download data is not yet available.

References

Buku

AniSetiani, SugengWaluyo, dkk. 2001. PengantarPelayanan Prima, Jakarta : PusatPengembanganPenataran Guru Kejuruan (PPPGK).

Alma, Buchari. 2004. ManajemenPemasarandanPemasaranJasa, Bandung :Alfabeta.

Puspitasari Devi, PenjualanJilid 3, DiterbitkanOlehDirektoratPembinaanSekolahMenengahKejuruan. Klaten : PT. Mancana Jaya Cemerlang. 2008

Ricky W.Griffin, Ronald J.Elbert. , Bisinis edisi 8,2007

Abidin, Yunus. 2013. Desain Sistem Pembelajaran dalam Konteks Kurikulum 2013. Bandung: PT Refika Aditama

Amri, Sofan. 2013. Pengembangan & Model Pembelajaran Dalam Kurikulum 2013. Jakarta: Prestasi Pusaka Publisher.

Arifin dan Barnawi. 2012. Etika dan Profesi Kependidikan. Yogyakarta: Ar-ruzz Media

Isjoni. 2010. Pembelajaran Kooperatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Istarani. 2012. 58 Model Pembelajaran Inovatif. Medan: Media Persada.

Made, Wena. 2011. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer. Jakarta: Bumi Aksara

Majid, Abdul. 2013. Strategi Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Munandar, S.C. Utami. 2012. Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta: Depdiknas dan Rineka Cipta. Sedianingsih, Dr, SE, M.Si, dkk. 2015. Teori Dan Praktik Kesekretariatan. Surabaya. Prenada Media Group.

Suprijono, Agus. 2013. Cooperative Learning (Teori dan Aplikasi PAIKEM). Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Wahyubagustiadi. 2014. Kelemahan Model Project Based Learning. (Online) http://wahyubagustiadi14.blogspot.com/2014/12/model-project-based-learning-pbl-dalam.html. Diakses pada tanggal 15 Juni 2016

Downloads

Published

2022-12-31

How to Cite

Naiyiroh, F. (2022). PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING PADA MATERI TEHNIK PROMOSI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X-BDP1 SMK NEGERI 1 JOMBANG. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 10(3), 1739–1747. https://doi.org/10.26740/jptn.v10n3.p1739-1747

Issue

Section

Article
Abstract views: 308 , PDF Downloads: 338