Pengaruh Praktik Kerja Lapangan Terhadap Kesiapan Kerja XII TKR SMK Krian 2 Sidoarjo

  • Fauzi Agytia Artha Universitas Negeri Surabaya
  • Rachmad Syarifudin Hidayatullah Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh praktik kerja lapangan terhadap kesiapan kerja siswa SMK Krian 2 Sidoarjo yang mengambil jurusan teknik kendaraan ringan. Teknik eksplorasi ini adalah kuantitatif korelasional. Dengan hasil uji T yang menunjukkan bahwa praktik kerja lapangan berpengaruh terhadap kesiapan kerja (4,931>0,675), Hipotesis Alternatif (Ha) menyatakan bahwa Praktik kerja lapangan berpengaruh terhadap kesiapan kerja siswa Dapat diterima dengan pengaruh yang signifikan sebesar 30,3%

Kata Kunci: Praktik Kerja Lapangan, Kesiapan, Kerja.

References

algesindo, baru. (2000). Penelitian dan Penilaian Pendidikan. Sinar BAru.
2. Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS19. UNDIP.
3. Hamalik, O. (2005). Manajemen Kepelatihan Ketenaga kerjaan. Citra Aditya Bakti.
4. I Wayan Widana. (2020). UJI PERASYARATAN ANALISIS. KLIK MEDIA.
5. Kemendikbud. (2020). Permadikbud Nomor 50 tahun 2020 Tentang Praktik Kerja lapangan Bagi Peserta Didik.
6. Mu’min, S. A. (2016). Regulasi Diri Dalam Belajar Mahasiswa Yang Bekerja (Studi pada Mahasiswa Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Kendari). Jurnal Al-Ta’dib, 9(1), 1–20. https://ejournal.iainkendari.ac.id/al-tadib/article/view/499
7. Purnomo, R. A. (2016). ANALISIS STATISTIK EKONOMI DAN BISNIS DENGAN SPSS. CV. WADE GROUP.
8. Sugiono. (2007). STATISTIKA UNTUK PENELITIAN. alfabeta.
9. Syailla, A. N. (2017). Pengaruh Praktik Kerja Industri Dan Motivasi Kerja Terhadap Kesiapan Kerja Siswa Kelas XII. Psikoborneo: Jurnal Ilmiah Psikologi, 5(3), 358–365. https://doi.org/10.30872/psikoborneo.v5i3.4421
10. Yusadinata, A. S., Machmud, A., & Santoso, B. (2021). Pengaruh Pengalaman Praktik Kerja Industri (Prakerin), Informasi Dunia Kerja dan Motivasi Memasuki Dunia Kerja terhadap Kesiapan Kerja Siswa SMK. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4108–4117. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.1318
Published
2023-06-13
Section
Pendidikan Teknik Mesin
Abstract Views: 82
PDF Downloads: 54