HUBUNGAN ANTARA PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DENGAN KEMAMPUAN MOTORIK KASAR BAYI 6-24 BULAN

  • Maya Novita
  • Nurhenti Dorlina Simatupang

Abstract

Abstract: The purpose of this research quantitative was to prove the correlations between giving exclusive breastfeeding and gross motor skills infants 6-24 Months in the Integrated Service Pos of RW 02 of Village Karah Surabaya. This research used analytical survey method with cross sectional approach. Sample was 30 respondent. The data collection techniques using questionnaires and observation. Data analysis technique used univariate and bivariate analysis with chi-square test. The results chi-square test shown is 14,740 bigger than is 7,815 ( > ). This means that there was correlations between giving exclusive breastfeeding and gross motor skills infants 6-24 Months in the Integrated Service Pos of RW 02 of Village Karah Surabaya.

Keyword: Exclusive breastfeeding, Gross motor skills


Abstrak: Penelitian kuantitatif ini bertujuan untuk membuktikan hubungan antara pemberian ASI eksklusif dengan kemampuan motorik kasar bayi 6-24 bulan di Posyandu RW 02 Kelurahan Karah. Penelitian ini menggunakan metode survei analitis dengan pendekatan cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan observasi. Teknik analisis data menggunakan analisis univariat dan bivariat dengan uji chi-square. Hasil penelitian uji chi-square memperoleh nilai  sebesar 14,740 yang berarti lebih besar daripada nilai  sebesar 7,815 ( > ). Sehingga simpulan penelitian adalah terdapat hubungan antara pemberian ASI eksklusif dengan kemampuan motorik kasar anak usia 6-24 bulan di Posyandu RW 02 Kelurahan Karah Surabaya.

Kata Kunci: ASI eksklusif, Kemampuan motorik kasar

Published
2016-01-27
Abstract Views: 31
PDF Downloads: 254