PENGEMBANGAN MEDIA KAMIKO LOGIC UNTUK MENINGKATKAN KOGNITIF ANAK USIA 5-6 TAHUN

  • Sinta Maulida Hapsari
  • Andi Kristanto

Abstract

Abstract: This research and development had purpose to develop kamiko logic media media to enhance the cognitive of 5-6 years old children in kindergarten. Treatment trials by using kamiko logic media in TK Pamiwahan Putra II Wahyu Luhur, TK Dharma Wanita I Gayam Gurah Kediri, TK Dharma Wanita II Gayam Gurah Kediri, and TK Bustanul Athfal Gayam Gurah Kediri. Data collections techniques used in research is observation, interview, and documentation. While, the data analysis technique using the technique of statistical test Mann Whitney U Test. Based on calculations by the Mann-Whitney U-Test to prove that the media Kamiko feasible and effective logic used to improve cognitive children aged 5-6 years. The assessment by the experts indicated that kamiko logic media was very proper to use as learning media. The validation result of material sector had the value of material validation I 88,23% included very good group while material II 92,65% included very good group. For validation media I it was obtained 87,92% and it was included very good group and validation value II got 98,15% average and it was included very good group too. Based on the result of product tryout with the experts of media and material, kamiko logic media had been proper and effective to be tried out.

Keywords: Kamiko logic media, Recognizing color concept.


Abstrak: Penelitian research and development ini bertujuan mengembangkan media kamiko logic, untuk meningkatkan kognitif anak usia 5-6 tahun. Subyek uji coba produk dilakukan di TK Pamiwahan Putra II Wahyu Luhur, TK Dharma Wanita I Gayam Gurah Kediri, TK Dharma Wanita II Gayam Gurah Kediri, and TK Bustanul Athfal Gayam Gurah Kediri. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data menggunakan teknik uji statistik Mann-Whitney U-Test. Penilaian oleh para ahli menunjukkan bahwa media kamiko logic sangat layak digunakan sebagai media pembelajaran. Hasil validasi dari segi materi memiliki nilai validasi materi I sebesar 88,23% yang termasuk pada golongan yang sangat baik, sedangkan materi II sebesar 92,65% yang termasuk pada golongan yang sangat baik. Untuk validasi media I diperoleh 87,92% masuk ke dalam golongan yang sangat baik dan nilai validasi II memperoleh rata-rata 98,15% tergolong sangat baik juga. Berdasarkan hasil ujicoba produk dengan ahli materi dan ahli media, disimpulkan bahwa media kamiko logic sudah layak dan efektif untuk diujicobakan, serta dapat diseminasi. Berdasarkan hasil perhitungan dengan Mann-Whitney U-Test membuktikan bahwa media kamiko logic efektif digunakan untuk meningkatkan kognitif anak usia 5-6 tahun.

Kata kunci : Media kamiko logic, Mengenal konsep warna
Published
2016-02-01
Abstract Views: 18
PDF Downloads: 60