EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA WAYANG KORAN DALAM PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERCERITA ANAK KELOMPOK B

  • MACHMUDATUS SHOLICHAH

Abstract

Abstrak

Penelitian kuantitatif ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan media wayang koran dalam pembelajaran keterampilan bercerita anak kelompok B di TK Hidayatullah Surabaya. Sampel dalam penelitian ini adalah anak kelompok B1 dan B2 TK Hidayatullah Surabaya dengan jumlah masing-masing 18 anak. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi dan tes. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan rumus Mann Whitney U-Test. Berdasarkan hasil penelitian yang menunjukkan perbedaan analisis data tentang keterampilan bercerita sebelum dan sesudah diberi perlakuan menggunakan media wayang koran diperoleh hasil perbedaan pre-test dan post-test. Hasil analisis data menunjukkan bahwa Thitung= 0 lebih kecil dari Ttabel dengan taraf signifikan 5% (0,05)= 88, sehingga Ha diterima dan Ho ditolak. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan media wayang koran dalam pembelajaran keterampilan bercerita anak kelompok B di TK Hidayatullah Surabaya sangat efektif.

Kata Kunci: media wayang koran, pembelajaran keterampilan bercerita

 

Abstract

This quantitative research the purpose of this study is to determine the effectiveness of the use of media paper puppet in the storytelling skills of the children learning children in group B TK Hidayatullah Surabaya Subjects in this study were children in group B1 and B2 TK TK Hidayatullah Surabaya with the amount of each 18 children. Data collection techniques in this study using observation and tests. This research data analysis techniques using non-parametric statistics Mann Whitney U-Test. Based on the results of study, it shows differences in the data analysis of the storytelling skills of the children before and after being treated using newspaper puppets media, the difference results obtained pre-test and post-test. The result showed that the T-count = 0 is smaller than the T-table with a significant level of 5% (0.05) = 88 so that Ha is accepted and H0 is rejected. It can be concluded that the use of newspaper puppets media is in group B TK Hidayatullah Surabaya.

Keywords: Puppets newspaper media, storytelling skill

Published
2017-05-09
Abstract Views: 70
PDF Downloads: 287