THE IMPLEMENTATION OF PEER CORRECTION FEEDBACK TO TEACH WRITING OF DESCRIPTIVE TEXT TO THE TENTH GRADERS OF SMAN 11 SURABAYA

  • AZHAR WAHYU HERDHONO

Abstract

Abstrak

Penelitian ini menekankan pada penjabaran tentang penerapan masukan dari koreksi teman sejawat untuk mengajar menulis teks deskriptif untuk siswa kelas X SMAN 11 Surabaya. Peneliti mengumpulkan berkas tentang tanggapan siswa terhadap penerapan masukan dari koreksi teman sejawat dan menganalisa hasil kerja siswa terhadap penerepan masukan dari koreksi teman sejawat hal ini ditambah untuk menilai keberhasilan teknik mengajar ini. Peneliti menggunakan desain penelitian deskriptif kualitatif untuk penelitian ini. Data yang dikumpulkan dari catatan lapangan mengungkapkan bahwa guru menerapkan masukan dari koreksi teman sejawat sesuai dengan prosedur yang dikemukakan oleh Yang (2010). Beberapa instrumen seperti kuesioner dan hasil kerja siswa yang digunakan untuk mengumpulkan berkas tentang tanggapan siswa terhadap masukan dari koreksi teman sejawat dan menganalisis hasil kerja siswa sebelum dan sesudah diberikan masukan dari koreksi teman sejawat. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa menganggap masukan dari koreksi teman sejawat sebagai teknik pengajaran yang bermanfaat. Kuesioner menyatakan bahwa teknik masukan dari koreksi teman sejawat tersebut membantu dan meningkatkan keterampilan menulis siswa. Selain itu, analisis hasil kerja siswa menyatakan bahwa siswa menulis lebih baik setelah pemberian masukan dari koreksi teman sejawat. Hal ini dapat dilihat dari menurunnya jumlah kesalahan yang dilakukan oleh siswa dalam tugas akhir tulisan siswa. Hal ini dapat disimpulkan bahwa, masukan dari koreksi teman sejawat mampu memberi siswa motivasi untuk menulis menjadi lebih baik dari sebelumnya.

Kata Kunci: masukan dari koreksi teman sejawat, hasil kerja siswa, tanggapan siswa, deskriptif teks

Abstract

This research emphasized on the description of the implementation of peer correction feedback to teach writing of descriptive text to the tenth graders of SMAN 11 Surabaya. The researcher gathered students’ responses towards the implementation of peer correction feedback and analysed students’ composition towards the implementation peer correction feedback in addition to assessing the effectiveness of this teaching technique. The researcher applied descriptive qualitative research design. The data gathered from the field notes revealed that the teacher implemented peer correction feedback in line with the procedures proposed by Yang (2010). Some instruments such as questionnaire and students’ compositions were used to gather the students’ responses towards of peer correction feedback and analyze students’ compositions before and after providing peer correction feedback. The results showed that students viewed peer correction feedback as a useful teaching technique. The questionnaire revealed that peer correction technique helped and improved students’ writing skills. Moreover, the analysis of students’ compositions revealed that the students wrote better after the provision of peer correction feedback. It could be seen from the decreasing of the numbers of errors made by students in the final task of writing. In conclusion, peer correction feedback was able to motivate students to write better.

Keywords: peer correction feedback, students’ compositions, students’ responses, descriptive text

Published
2015-01-26
How to Cite
WAHYU HERDHONO, A. (2015). THE IMPLEMENTATION OF PEER CORRECTION FEEDBACK TO TEACH WRITING OF DESCRIPTIVE TEXT TO THE TENTH GRADERS OF SMAN 11 SURABAYA. RETAIN : Journal of Research in English Language Teaching, 3(1). Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/retain/article/view/10628
Abstract Views: 30
PDF Downloads: 36