MANAJEMEN PENYIARAN PROGRAM LINTAS TAHUNA PAGI DI PRO 1 RRI TAHUNA DALAM MENDORONG PARTISIPASI PUBLIK

Penulis

  • Rigim Boy Dainga Universitas Negeri Surabaya
  • Gilang Gusti AJi Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.26740/tc.v9i1.65491

Kata Kunci:

Manajemen, Program Siaran, Partisipasi Publik

Abstrak

Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana manajemen penyiaran program siaran Lintas Tahuna Pagi berkontribusi dalam mendorong partisipasi publik. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus dengan fokus pada Pro 1 RRI Tahuna sebagai lembaga penyiaran. Metode pengumpulan data meliputi wawancara dengan manajer penyiaran dan staf, observasi, serta analisis dokumen terkait program siaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manajemen penyiaran belum dilakukan dengan baik dan maksimal dalam mendorong partisipasi publik pada program Lintas Tahuna Pagi, meski demikian Pro 1 RRI Tahuna sudah berupaya mendorong partisipasi publik dalam program Lintas Tahuna Pagi melalui membuka ruang diskusi dan memfasilitasi pendengar, melakukan live streaming di media sosial facebook, menghadirkan topik diskusi yang beragam dan relevan dengan kepentingan dan kebutuhan pendengar, dan melibatkan publik dalam merencanakan dan mengevaluasi program siaran.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Ahmad, N. (2015). Radio Sebagai Sarana Media Massa Elektronik. Jurnal Komunikasi Penyiaran Islam.

Aisya Fitria Hasan, S. M. (2021, Mei). STRATEGI KOMUNIKASI RADIO dBs 101,9 FM BANJARMASIN DALAM MENARIK PARTISIPASI PENDENGAR PADA PROGRAM REQUEST LAGU. MUTAKALLIMIN; Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol 4 No. 1.

Amirin, T. M. (2005). MEMBEDAH KONSEP DAN TEORI PARTISIPASI SERTA IMPLIKASI OPERASIONALNYA DALAM PENELITIAN PENDIDIKAN. Dinamika Pendidikan No. 01 .

Anak Agung Gede Putra Dalem, L. N. (n.d.). Manajemen Media Penyiaran Radio Televisi Timor Leste Sebagai Lembaga Penyiaran Publik.

Anshori, L. H. (2020). Adaptasi Televisi Lokal Di Era Konvergensi (Studi Kasus Manajemen Penyiaran Pada Sakti Tv Madiun Jawa Timur). Commercium, Vol. 2 No. 2.

Aries. (2017). Televisi Publik Lokal Sebagai Ruang Publik Dan Media Pembangunan Partisipatif. JURNAL LONTAR Vol 5 No 2 .

Arismunandar, S. (n.d.). Retrieved from Slideshare: https://www.slideshare.net/satrioarismunandar/jurgen-habermas-serta-pemikirannya-tentang-ranah-publik

Asiatun, S. (2021). Penerapan Fungsi Manajemen Penyiaran Pada Program Talkshow Aiman Di Kompas Tv Jakarta. Medialog ; Jurnal Ilmu Komunikasi.

Asiatun, S. (2021). PENERAPAN FUNGSI MANAJEMEN PENYIARAN PADA PROGRAM TALKSHOW AIMAN DI KOMPAS TV JAKARTA. MEDIALOG: Jurnal Ilmu Komunikasi.

Burhanudin Gesi, R. L. (2019). Manajemen dan Eksekutif. Jurnal Manajemen.

Dawud, M. (2019). Penerapan Manajemen Satrategi Penyiaran Dalam Dakwah. Al-Hikmah.

Dinda, B. (2019, April). STRATEGI KOMUNIKASI PENYIAR RADIO SLA FM 105.6 MHZ TAKENGON KABUPATEN ACEH TENGAH DALAM MENINGKATKAN MINAT PENDENGAR. Jurnal Social Opinion, Volume 4 Nomor 1. Retrieved Februari 2023

Dr. Drs. Ido Prijana Hadi, M. (2020). Radio Siaran Interaktif dan Layanan Publik. Pasuruan: CV. Penerbit Qiara Media - Pasuruan, Jawa TImur.

Effendy, R. (2014, Oktober). Program Siaran Interaktif (Talk Back Radio) Sebagai Ruang Publik Masyarakat Untuk Mengembangkan Demokrasi Lokal: Studi Pada Program "Citra Republika" Radio Citra 87,9 FM Kota Malang. Jurnal Komunikasi, Volume 9, Nomor 1.

Ernawati, T. K. (2002, Januari -Maret). PARTISIPASI PUBLIK, KONSEP DAN METODE. XVIII No. 1, 1 - 30.

Fadli, M. R. (2021). Memahami Desain Metode Penelitian. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, Vol. 21.

Fauziyah, S. (2015, Oktober). Radio dan Ruang Publik (Analisis Ruang Publik Pada Program Siaran Opini Mahasiswa Jakarta "OMJ" 91.2 FM RRI PRO 1 Jakarta). Jurnal Studi Jurnalistik.

Habermas, J. (1989). RUANG PUBLIK : Sebuah Kajian Tentang Kategori Masyarakat Borjuis (Edisi Kedua ed.). (I. R. Muzir, Ed., & Y. Santoso, Trans.) Yogyakarta: Kreasi Wacana.

Habibie, D. K. (2018, Desember). Dwi Fungsi Media Massa. Interaksi: Jurnal Ilmu Komunikasi, Vol. 7, No. 2.

Hardiman, F. B. (2010). RUANG PUBLIK Melacak "Partisipasi Demokratis" dari Polis Sampai Ciberspace. Yogyakaarta: Kanisius.

Hasanuddin, I. (2021, Februari 2). Pancasila, Teori Kebebasan Amartya Sen. (I. Hasanuddin, Editor) Retrieved Agustus 1 Agustus 2023, 2023, from BINUS UNIVERSITY: https://binus.ac.id/character-building/pancasila/teori-kebebasan-amartya-sen/

Indonesia. (2002). Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Tentang Penyiaran Nomor 32 Tahun 2002.

IRA. (2018, Januari 2). Radio Tetap Eksis di Era Internet. Retrieved Juni 13, 2022, from http://www.kpi.go.id/index.php/id/umum/38-dalam-negeri/34249-radio-tetap-eksis-di-era-internet

Irwan S, K. (2020, September). Manajemen Penyiaran Program Bahasa Daerah Radio Republik Indonesia Sintang. Fokus, Vol. 18 No. 2.

Iryana, R. K. (2019). Teknik Pengumpulan Data Kualitatif. Jurnal Ekonomi.

Jabaril, R. (2019). Ruang Publik dan Seni Publik. Jurnal Budaya Nusantara.

Kadarsih, R. (2008). Demokrasi Dalam Ruang Publik: Sebuah Pemikiran Ulang Untuk Media Massa di Indonesia.

Kompas.com. (2022, February 14). Skola. Retrieved from Kompas.com: https://www.kompas.com/skola/read/2022/02/14/120000869/media-penyiaran--pengertian-dan-sifatnya

Lesmana, F. (2019). Khalayak Radio dan Ruang Publik Pada Era Konvergensi Media (Studi Kasus Terhadap Khalayak Radio Suara Surabaya).

Lukitaningsih, D. J. (2020). Warung Kopi Sebagai Ruang Publik Dari Masa Ke Masa Di Kota Medan.

Mahnun, N. (2012, Januari). Media Pembelajaran (Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran). Jurnal Pemikian Islam, Vol. 37.

Morissan, M. (2008). MANAJEMEN MEDIA PENYIARAN STRATEGI MENGELOLAH RADIO & TELEVISI. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Nur, A. N. (2020). Upaya Manajemen Penyiaran Radio Gama 93,7 FM Dalam Menjaga Eksistensinya Ditengah Era Digital.

Pawito, P. (2007). Penelitian Komunikasi Kualitatif. Jogjakarta: PT. LKiS Pelangi Aksara Yogyakarta.

Pembayun, J. G. (2017). Rekonstruksi Pemikiran Habermas Di Era Digital. Jurnal Komunikasi dan Kajian Media.

Pritta Miranda, R. Y. (2020). Keunikan Karakteristik Radio : Daya Tarik Bagi Khalayak Dalam Mendengarkan Radio. Jurnal Studi Komunikasi.

Putri, D. F. (2019). Manajemen Stasiun Radio Suara Kota Probolinggo Dalam Menjalankan Prinsip Penyiaran Publik. Commercium. Volume 02 Nomor 01 Tahun 2019, 113-118.

Putri, D. F. (2019). Manajemen Stasiun Suara Kota Probolinggo Dalam Menjalankan Prinsip Penyiaran Publik.

Rahim, E. (2013). PARTISIPASI DALAM PERSPEKTIF KEBIJAKAN PUBLIK.

Rashem, R. (2018, May 5). The Circular. Retrieved from The Circular: https://thecircular.org/public-sphere-and-the-power-of-mass-media/

Rendy Ilhamsyah Siregar, Y. H. (2020). Strategi Manajemen Penyiaran Program Karaoke Dangdut (kadut) Pada Radio Suara Medan. Jurnal Ilmu Pemerintahan, Administrasi Publik, Ilmu Komunikasi (JIPIKOM).

Rismayanti, M. J. (2018). Penerapan Fungsi Manajemen Sebagai Metode Meningkatkan Kinerja Karyawan. Jurnal Administrasi Bisnis.

Rohman, F. (2022, Juni 14). katadata. Retrieved from katadata.co.id: https://katadata.co.id/agung/berita/62a77b47295dd/broadcast-adalah-proses-penyiaran-ini-pengertian-dan-bentuknya

RRI, L. (2022). PPID LPP RRI. Retrieved from rri.co.id: https://ppid.rri.co.id/

Salma Laila Qodriyah, F. H. (2022). Manajemen Media : Implementasi Fungsi Manajemen Redaksional Gontornews.com. Jurnal Audiens.

Sisca Indrawati Achmad, H. N. (2018). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL FACEBOOK DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI PENDENGAR PADA PROGRAM SIARAN KOREAN ATTACK DI RRI PRO 2 SAMARINDA. eJournal Ilmu Komunikasi, 403-412.

Stara Asrita, S. M. (2020). Ruang Publik, Media Massa dan Masyarakat Indonesia.

Sucahya, M. (2013, Mei - Agustus). Ruang Publik dan Ekonomi Politik Media. Jurnal Komunikasi, Vol. 2.

Theodora, N. (2013). STUDI TENTANG RAGAM BAHASA GAUL DI MEDIA ELEKTRONIKA RADIO PADA PENYIAR MEMORA FM MANADO. Jurnal Acta Diurna Vol. II No.1. Tahun 2013.

Tricana, D. W. (2020). MEDIA MASSA DAN RUANG PUBLIK (Public sphere), SEBUAH RUANG YANG HILANG.

Diterbitkan

2025-01-13

Cara Mengutip

Dainga, R. B., & Gilang Gusti AJi. (2025). MANAJEMEN PENYIARAN PROGRAM LINTAS TAHUNA PAGI DI PRO 1 RRI TAHUNA DALAM MENDORONG PARTISIPASI PUBLIK. The Commercium, 9(1), 256–264. https://doi.org/10.26740/tc.v9i1.65491

Terbitan

Bagian

artikel
Abstract views: 71 , PDF Downloads: 42