DEVELOPING WORKSHEET IN REACTION RATE TOPIC TO TRAIN STUDENTS’ CRITICAL THINKING SKILL TOWARD GUIDED INQUIRY

  • ALIS RAHMAWATI

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkanLembar Kerja Siswa (LKS)  kimia berorientasi inkuiri terbimbing dalam materi laju reaksi untuk melatihkan keterampilan berpikir kritis siswa. LKS disusun berdasarkan indikator berpikir kritis Robert Ennis. Metodepenelitian yang digunakan adalah metode Research & Development (R & D) oleh Sugiyono (2010). Penelitian dilakukan di kelas XI SMA Al-Hikmah Surabaya denganpretest-posttest designuntuk mengukur perkembangan berpikir kritis siswa setelah menggunakan LKS laju reaksi. Metode statistik t-testpada tingkat signifikansi α = 0.05 digunakan untuk menganalisis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan berpikir kritis siswa meningkat secara signifikan dimana nilai dari t hitung adalah -0.4852 sedangkan nilai dari t tabel adalah 1.701. Rata-rata hasil kelayakan LKS adalah sebesar 78.6%.

Kata kunci: LKS, inkuiri terbimbing, berpikir kritis,laju reaksi

The purpose of this research was developed chemistryworksheet toward guided inquiryin reaction ratetopic to train students’ critical thinking skill. The worksheet was arranged based on Robert Ennis’critical thinking indicators. Research methodology which was used is Research & Development (R&D) method by Sugiyono (2010). The research was conducted in second grade of Al-Hikmah Surabaya Senior High School by pretest-posttest design to measure the students’ critical thinking improvement after used the reaction rateworksheet.T-test statistic methodology at significance level α=0.05 was used to analyze. The results showed that the students’ critical thinking skill was increased significantly in which the value of t count was -0.4852, while the value of t table was 1.701. The avarage result of the worksheet feasibility was 78.6%.

Keywords: Worksheet, guided inquiry, critical thinking, reaction rate

Published
2015-06-05
Abstract Views: 35
PDF Downloads: 35