PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS BLENDED LEARNING DI SMA NEGERI 7 KEDIRI (DEVELOPMENT OF CHEMISTRY LEARNING KIT BASED ON BLENDED LEARNING AT SMA NEGERI 7 KEDIRI )

  • Diani Rachmanita Murniati S-1 Pendidikan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Surabaya.
  • I Gusti Made Sanjaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan pengembangan perangkat pembelajaran berbasis blended learning. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode Thiagarajan, yaitu model 4D tanpa melakukan Disseminate (penyebaran). Sumber data diperoleh dari lembar validasi dari satu dosen kimia dan dua guru kimia sebagai validator ahli media dan materi dan dua guru kimia sebagai sasaran penggunaan produk, lembar keterlaksanaan kegiatan pembelajaran diperoleh dari dua obsever, dan angket respon siswa. Hasil validasi dari pengembangan perangkat pembelajaran didapatkan 84,06%, keterlaksanaan  kegiatan pembelajaran 96,03%, dan respon siswa 90,95% sehingga perangkat ini dapat digunakan dalam proses pembelajaran.

Kata kunci: Blended learning, Perangkat pembelajaran , Oksidasi-Reduksi.

The objective of this research is to investigate the development of learning kit based on blended learning. The method used in this research is Thiagarajan method 4D models without Disseminate. The sources of data were obtained from validation sheets of a chemistry lecture and two chemistry teacher as expert validators of media-material of chemistry subject, implementation sheet from two observers and questionnaire responses. The result of this validation was 84,06% , implementation activities96,03%,and student responses 90.95%  so that learning kit can be used in the learning process

Keywords: Blended learning, Learning kit, Oxidation-Reduction

Published
2013-09-30
Section
Articles
Abstract Views: 102
PDF Downloads: 104