BRAIN BASED LEARNING APPROACH ON LEARNING PROCESS REACTION RATE MATTER IN SMAN 1 KEBOMAS GRESIK
DOI:
https://doi.org/10.26740/ujced.v3n1.p%25pAbstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui aktivitas siswa dalam kelompok dengan penerapan brain based learning, dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa setelah menggunakan pendekatan tersebut. Penelitian ini merupakan jenis penelitian experimental design, one group pretest posttes, yang dilaksanakan di SMA Negeri 1 Kebomas Gresik, kelas XI IPA 3. Penelitian ini dilaksanakan selama 3 kali pertemuan dengan waktu 2x45 menit untuk tiap-tiap pertemuan. Disimpulkan aktivitas siswa dalam kelompok yang paling dominan adalah praktikum yang sesuai dengan learning principle 1 dan diskusi yang sesuai dengan strategi social brain dan learning principle 2. Aktivitas yang tidak relevan menunjukkan persentase yang sedikit dan tidak mengganggu proses pembelajaran. Terjadi peningkatan hasil belajar siswa dengan diterapkannya pendekatan tersebut, dengan persentase 0% siswa tuntas pada pretes dan untuk posttes menunjukkan sebesar 84,37% siswa tuntas.
Kata kunci: brain based learning, laju reaksi, aktivitas siswa, hasil belajar.
The aim of this study is to know the activity of students in their group with brain based learning implementation and to know the increasing of learning outcomes after using that approach. This experimental study, which was designed as praexperimental design, one group pretest posttest, was conducted in SMAN 1 Kebomas Gresik class XI science 3. The study lasted 3 meeting with every meeting consist of 2x45 minutes hours. It was concluded that activity of student mostly spend in doing experiment corresponding to learning principle 1 and discussing which corresponding to social brain strategy and learning principle 2. The irrelevant activities are present in a little percentage and have no influence mainly to the learning process. The learning outcomes was increase from 0% in pretest become 84.37% student past the posttest with brain based learning implementation.
Key words: brain based learning, reaction rate, student’s activity, learning outcomes.
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section

