IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT PADA PENDEKATAN SAINTIFIK TERHADAP HASIL BELAJAR BELAJAR MATERI PASSING BAWAH BOLAVOLI

  • LILLA SRINIATIN HIDAYATI

Abstract

ABSTRAK

Sistem pengajaran yang dapat memotivasi kreatif dan inovasi siswa diperlukan dalam penyampaian materi di kelas. Hal tersebut merupakan kunci dan tujuan dari pendiidikan. Pendidikan nasional mmpunyai fungsi untuk meningkatkan karakter setiap siswa. Selain itu pendidikan nasional diharapkan dapat membimbing siswa untuk menjadi manusia beriman dan bertaqwa kepada Alloh SWT, berakhlak mulia, cakap, kreatif, mandiri, sehat, berilmu, dan bertanggung jawab. SMKN 1 Boyolangu Tulungagung yaitu sekolah yang menerapkan system pembelajaran kejuruan. Di mana didalam proses pembelajaranya siswa di khususkan dengan materi yang diambil sesuai dengan jurusan yang ditekuninya.

Berdasarkan hasil perhitungan 4.5 bahwa nilai rata-rata pengetahuan dari kelompok eksperimen saat pretest sebesar 57,02 dan meningkat sebanyak 37,35% menjadi 78,32 pada saat post tes tselisih antara pre test dan posttest sebanyak 21,3 peningkatan tersebut di uji menggunakan tes Wilcoxon dan menghasilkan nilai Z sebesar -5,113 dengan Asmp. Sig 0,000 begitu juga nilai rata-rata keterampilan dari kelompok eksperimen saat pretest sebeesar 49,00 dan meningkat 58.44% menjadi 77,64 pada saat posttest selisih antara pretest dan posttest sebanyak 28,64 peningkatan tersebut juga di uji menggunakan tes Wilcoxon dan menghasilkan nilai Z sebesar -4,990 dengan Asmp. sig 0,000. Sehingga disimpulkan ada pengaruh pada kegiatan belajar mengajar dengan implemetasi pembelajaran kooperatiif tepe TGT pada pendekatan santifik terhadap hasil belajar materi passing bawah bolavoli pada kelas XI di SMKN 1 Boyolangu Tulungagung karena nilai signifikan 0.05 .

Kata kunci : Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT Pada Pendekatan Saitifik, Hasil Belajar, Passing Bawah, Bola voli.

ABSTRACT

Teaching systems need to encourage students creativity and character. This is the key and purpose of education. Specifically, character development is expected to guide students become faithful, religious, healthy, knowledgeable, capable, creative, independent, and responsible. Vocational senior high school 1 Boyolangu Tulungagung is one of the schools that implements vocational learning systems. It emphasizes in specific skill which is correlating with the major.

Based on the results , the average value of knowledge from the experimental group at pretest is 57.02. It increases by 37.35% to 78.32 when the posttest difference between pretest and posttest was 21.3. This increasement was tested by using the Wilcoxon test and produce Z value of -5,113 with significant 0,000. The pretest average value of skills of the experimental group is 49.00. It increases 58.44% to 77.64 when the posttest difference between pretest and posttest is 28,64. These improvements were also tested by using the Wilcoxon test and produced a Z value of -4.990 with significant 0,000. So it can be concluded that there is a significant effect on teaching and learning activities by using the TGT type of cooperative learning on the scientific approach to the learning outcomes of volleyball under-passing material in class XI at vocational senior high school 1 BoyolanguTulungagung because the significant value is less than 0.05.

Keywords: TGT Cooperative Learning in Scientific Approach, Learning Outcomes, Lower Passing, Volleyball.






Published
2019-05-09
Section
Articles
Abstract Views: 55
PDF Downloads: 38