MOTIVASI SISWA DALAM MENGIKUTI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER BOLA BASKET DI SMPN SE-KECAMATAN KUTOREJO MOJOKERTO

  • MUHAMMAD YUSUF

Abstract

Abstrak

Motivasi merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi hasil kegiatan belajar mengajar siswa di sekolah. Melalui program kegiatan ekstrakurikuler di sekolah, diharapkan dapat menumbuhkan motivasi siswa untuk lebih berprestasi pada cabang olahraga bolabasket. Motivasi terbagi dalam dua jenis yaitu motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik, keberhasilan kegiatan ekstrakurikuler tergantung pada besarnya dorongan yang muncul pada diri siswa. Bila motivasi intrinsik dan motivasi ekstrinsik tinggi maka semakin tinggi pula tingkat motivasinya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hal-hal yang berpengaruh terhadap motivasi siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bolabasket. Sasaran penelitian ini adalah siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bolabasket di SMP Negeri se-Kec. Kutorejo yang berjumlah 60 siswa. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket motivasi. Hasil penelitian diperoleh suatu kesimpulan bahwa: 1) Motivasi siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bolabasket di SMP Negeri se-Kec. Kutorejo dapat dikategorikan Tinggi, dengan persentase skor sebesar 72,1%. Dengan uraian motivasi intrinsik sebesar 76,1% dan motivasi ekstrinsik sebesar 67,4%. Hal ini dapat dikatakan bahwa motivasi siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bolabasket di SMP Negeri se-Kec. Kutorejo lebih banyak dipengaruhi oleh motivasi intrinsik. 2) Faktor pengggerak motivasi adalah aspek yang menunjukan nilai paling tinggi yaitu: motivasi intrinsik pada aspek senang, sehat, prestasi, dan keinginan. Sedangkan motivasi ekstrinsik pada aspek masuk tim, menang, dan persaingan. 3) Faktor dominan motivasi siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bolabasket di SMP Negeri se-Kec. Kutorejo adalah pada dimensi intrinsik yaitu pada aspek senang

Kata Kunci: Motivasi, Siswa, Ekstrakurikuler, Bolabasket.

Abstract

Motivation is one of factors that influence the result of teaching activity of student in school. Thourgh the program of extracurriculer in school, it is hoped that it can rise the motivation of student for increase their ability in basketball become better. Motivation is divided into two chategory; They are: intrinsic motivation and exstensive motivation. The succses of the extracurriculer is depend on how big influence that happent to the student itself. If the intrinsic and exstrisic motivation of student high, so the motivation is high either. The purpose of the study is to know factors that is influenced toward motivation of the student in participating in basketball extracurriculer. The object of this research is the student who participate in this extracurriculer in public yunior high school in distric kutorejo, they are go student.

The method of taking data in this research is living motivation angket. From this research, it can be conclude that: 1) The motivation of students that participate in extracuriculer of basketball in public yunior high school in district kutorejo is high. In presentage of score is 72,1%, include 76,1% for intrinsic motivation and 67,4% for extrinsic motivation. It can be canclude that the motivation of student that participate in public yunior high school in distric kutorejo is more influence by intrinsic motivation. 2) Factor of activation of (penggerak) motivation is an aspect that show the highest mark. They are: intrinsic motivation at aspect of  happy, healthy, achifment, and dream, beside that, for extrinsic motivation at aspect of, participation, team, win, and competition. 3) The dominant factor of students in participating extracuriculer of basket ball in public yunior high school in distric kutorejo is located in intrinsic dimention, it is at aspect of happy.

Keywords: motivation, students, extracurriculer, basketball.

Published
2014-11-22
Abstract Views: 32
PDF Downloads: 416