DISKURSUS PERAWAT PASIEN PELAYANAN KESEHATAN
Abstract
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pola interaksi antara perawat dan pasien rawat inap di Rumah Sakit Usada Sidoarjo selain itu juga ingin mengembangkan diskursus yang berkembang dalam percakapan antara perawat dan pasien pra/pasca rawat inap. Penelitian ini menggunakan perspektif diskursus yang digagas oleh Michel Foucault. Selain itu juga menggunakan berbagai kajian mengenai kesehatan yang membahas tentang rumah sakit sebagai sistem sosial dan wacana yang berkembang dalam pelayanan kesehatan. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang menggunakan observasi dan partisipasiteknik analisis wacana atau analisis diskursus. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat empat kategori pasien: sabar, cerewet, bandel, dan penurut. Diantarakeempat kategori tersebut memiliki beberapa diskursus berbeda yang digunakan perawat kepada pasiennya.
Kata Kunci: Rumah sakit, Diskursus, Perawat, Pasien
Abstract
This study aimed to describe the pattern of interaction between nurses and patients in hospitals Usada Sidoarjo otherwise it wants to develop the discourse in a conversation between nurses and patients. This study used discourse perspective by Michel Foucault. It also usesa variety of health studies that discuss hospital as a social system and discourse that developed in the health service. This research using qualitative method of data collection techniques using observation and participation techniques discourse analysis. The results showed that there are four categories of patients: pateint, fussy, disobient, obedient. Among the four categories also have a different discourse that used nurses to patients.
Keywords: Hospitals, Discourse, Nurses, Patients
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section

