PRAKTIK SOSIAL BELAJAR MAHASISWA DALAM GEOGRAPHY STUDY CLUB

  • SARI PRATIWI

Abstract

Abstrak

Belajar idealnya menjadi suatu kewajiban bagi mahasiswa terutama mereka yang nantinya akan menjadi calon pendidik dengan selalu menjaga intensitas belajar, pembagian waktu belajar serta gaya belajar yang dapat menunjang proses belajar mereka sehingga menjadi suatu habitus. Penelitian ini bertujuan menjawab secara empiris mengenai bagaimana praktik sosial belajar mahasiswa yang mengikuti GSC. Teori yang digunakan adalah Teori Strukturalis Genetis Pierre Bourdieu. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan menggunakan pendekatan Strukturalis Genetis. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Pendidikan Geografi FIS UNESA. Subjek penelitian dipilih dengan menggunakan teknik purposive berdasarkan pada keaktifan di GSC. Pengumpulan data dikumpulkan dengan cara interview dan partisipant observer. Hasil dari penelitian ini adalah menunjukkan mahasiswa yang mengikuti GSC sudah memiliki kesadaran untuk ber-habitus belajar dengan persepsi mereka masing-masing bahwa belajar sebagai kebutuhan, sebagai kebiasaan dan sebagai modal. Habitus dilakukan dengan pembagian waktu serta gaya belajar yang selalu mereka jaga sehingga waktu yang mereka miliki dapat digunakan seoptimal mungkin untuk belajar. Kemudian, hadirnya GSC membawa dampak positif dalam keberlangsungan praktik sosial belajar mereka yaitu mendorong mahasiswa untuk ber-habitus belajar bukan hanya dilakukan pada saat di kelas saja namun diluar jam perkuliahan.Kata Kunci: Habitus Belajar, Mahasiswa, Geography Study Club

Abstract

Learning should ideally be an obligation for students, especially those who will be candidates for educators to always keep the intensity of learning, sharing time studying and learning styles that can support the learning process so that they become a habitus. This research aims to answer empirically about how the social practices of students who take the GSC The theory used is Structuralists Genetic Theory of Pierre Bourdieu. This is a qualitative research approach using Genetic Structuralists. The research was conducted in the Department of Geography Education UNESA FIS. Subjects selected using purposive technique based on activity in GSC. Collection of data collected by interview and Partisipant observer. The results of this study is to show students who take GSC already has the awareness to berhabitus learn with their perception that learning as a necessity, as a habit and as capital. Habitus is done by sharing time and learning styles so that they always keep their time can be used optimally to learn. Then with the GSC has a positive impact in their studying social sustainability practices that encourage students to learn not only done habitus while in class alone however, outside the lecture hours.Keywords: Habitus Learning, Students, Geography Study Club

Published
2013-07-26
How to Cite
PRATIWI, S. (2013). PRAKTIK SOSIAL BELAJAR MAHASISWA DALAM GEOGRAPHY STUDY CLUB. Paradigma, 1(3). Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paradigma/article/view/3373
Abstract Views: 40
PDF Downloads: 37