Belenggu Kemiskinan : Membongkar Pendidikan Dan Karakter Anak (Studi Kasus Masyarakat Urban Di Makam Rangkah, Surabaya)

Authors

  • Audea Septiana Universitas Negeri Surabaya
  • Naimatul Chariro Universitas Negeri Surabaya
  • Khuzaimah Universitas Negeri Surabaya
  • Farid Pribadi Universitas Negeri Surabaya

Abstract

Penelitian ini berupaya mengeksplorasi kemiskinan dalam membentuk pendidikan dan karakter anak di masyarakat urban Makam Rangkah Surabaya. Oleh karena itu, penelitian ini menerapkan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus Yin. Studi kasus berfungsi menggali, menyelidiki, dan mengidentifikasi suatu fenomena sosial dalam konteks empiris dan realistis di Makam Rangkah Surabaya. Hasil penelitian menujukkan bahwa pendidikan menjadi jalan utama masyarakat Makam Rangkah keluar dari belenggu kemiskinan. Lebih lanjut, proses pendidikan yang didapat juga menciptakan terbentuknya karakter positif, seperti bertanggung jawab, berpikir progresif, berempati, bertoleransi, dan lain sebagainya.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2025-01-22

How to Cite

Audea Septiana, Naimatul Chariro, Khuzaimah, & Farid Pribadi. (2025). Belenggu Kemiskinan : Membongkar Pendidikan Dan Karakter Anak (Studi Kasus Masyarakat Urban Di Makam Rangkah, Surabaya). Paradigma, 14(1), 31–40. Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/paradigma/article/view/64382
Abstract views: 29 , PDF Downloads: 13