PENGARUH MEDIA SANDPAPER LETTERS TERHADAPKEMAMPUAN MENULIS ANAK KELOMPOK A TK SABILUL HIKMAH SIMPANG DARMOPERMAI SELATAN VI NO.22 SURABAYA

  • Fitriya Hidayati Alimarkan

Abstract

Abstrak

Penelitian Quasi Experimental Design ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media sandpaper latters terhadap kemampuan menulis anak kelompok A di TK Sabilul Hikmah Simpang Darmo Permai Selatan VI No.22 Surabaya. Populasi penelitian adalah anak kelompok A di TK Khadijah II Surabaya dengan sampel 18 anak kelompok  A1 dan 18 anak kelompok B2. Teknik Analisis data yang digunakan adalah uji uji Mann-Whitney u dibantu dengan software IBM SPSS 20 dengan rumus Asymp Sig. (2 tailed)< α (0,05). Berdasarkan hasil perhitungan data diperoleh data nilai Sig. (0,001) < α (0,05). Hal ini menunjukkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Dari uraian diatas, dapat disimpulkan bahwa media sandpaper latters berpengaruh terhadap kemampuan menulis anak kelompok A di TK Sabilul Hikmah Simpang Darmo Permai Selatan VI No.22 Surabaya.

 

 Kata kunci : Media sandpaper latters, Kemampuan menulis

 

Abstract 

 

Quasi Experimental Design This study aims to determine the effect of sandpaper latters media on the ability to write a group A children in Kindergarten Sabilul Hikmah Simpang Darmo Permai Selatan VI No.22 Surabaya. The study population was A group of children in TK Khadija II Surabaya with samples of 18 A1 group children and 18 children of group B2. Technique Data analysis used is Mann-Whitney test test u assisted by software SPSS 20 with formula of Asymp Sig. (2 tailed) <α (0.05). Based on the calculation data obtained data Sig value. (0.001) <α (0.05). This indicates that Ho is rejected and Ha accepted. From the description above, it can be concluded that the media sandpaper latters affect the ability to write a group A children in Kindergarten Sabilul Hikmah Simpang Darmo Permai Selatan VI No.22 Surabaya.  

 

Keywords: Media sandpaper latters, Writing ability 

Published
2017-07-24
Abstract Views: 7
PDF Downloads: 34