Politeness Strategies Used by The Characters to The Hijackers in Captain Phillips’s Movie

  • M HADID WIJAYANA

Abstract

Abstrak

Didalam setiap interaksi, orang-orang selalu melakukan sebuah komunikasi dengan orang lain. Beberapa orang beranggapan bahwa terdapat sebuah komunikasi yang membutuhkan pemahaman yang lebih baik serta perlakuan tertentu seperti halnya dalam sebuah negosiasi. Dengan kata lain, terdapat dua komunikasi yaitu komunikasi biasa dan tidak biasa. Tujuan dari penelitian ini untuk meneliti tipe-tipe strategi kesopanan yang digunakan oleh para karakter kepada para pembajak di dalam sebuah negosiasi. Ketika berkomunikasi di sebuah negosiasi, mereka mengaplikasikan strategi kesopanan dalam rangka mencapai tujuan tertentu dan alasan tertentu.  Salah satu tujuannya adalah mencoba untuk menyelesaikan konflik dengan baik-baik diantara pihak yang bersitegang melalui negosiasi. Didalam penyelesaian konflik tersebut, para karakter  menggunakan gaya konflik komunikasi yang cocok dalam negosiasi melalui strategi kesopanan. Tujuan lain dari penelitian ini adalah untuk mengungkap fitur-fitur yang terdapat dalam gaya konflik komunikasi dimana hal tersebut membawa keberhasilan komunikasi itu. Disisi lain, penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif yang mendeskripsikan ucapan-ucapan yang ada di negosiasi untuk menganalisa strategi kesopanan yang digunakan oleh para karakter. Pengumpulan data yang digunakan berasal dari pengamatan pada ucapan-ucapan di dalam situasi negosiasi. Data yang dianalisis melewati proses pengkategorian, analisis dan diskusi. Terdapat 3 ucapan mengindikasikan adanya bebarapa gaya konflik komunikasi yang melekat pada strategi kesopanan yang memberikan pengaruh. Hal ini diakibatkan karena para karakter memberikan keberhasilan pada komunikasi disaat menggunakan strategi tersebut kepada para pembajak.

Kata Kunci: negosiasi, strategi kesopanan, gaya komunikasi konflik.

 

Abstract

In everyday interaction, people are always having a communication with others. It is some said that there is a requirement for better understanding and certain treatment for particular communication such as negotiation. On the other word, there is an usual and extraordinary from various kind of communication. The aim of this study is to reveal type of politeness strategies used by the characters to the hijcakers in the negotiation. When people communicate in a negotiation, they are apply strategy of politeness to attain particular purposes for particular reasons. One of the purpose in negotiation is trying to resolve the conflict between the parties in a good ending. In the way of resolve the conflict, the characters are select the appropriate conflict communication style in the middle of the negotiation which is occured in a certain situation such negotiation through the strategy of politeness. This study also aims to hit upon the features which are having affections to bring a successful communication. In addition, this study uses a descriptive qualitative research to describe the negotiation utterances to analyze the politeness strategy used by the characters. The data are collected from the observation on the utterances in negotiation situation in the movie of Captain Phillip. The data are analyzed through the process of categorizing, analyzing and discussing. From 12 data, the result of the study shows that there are 3 utterances which are analyzed in types of conflict communication style through strategies of politeness give influences. it is because the characters bring successful communication while using those strategy to the hijackers.

Keywords: negotiation, polteness strategies, conflict communication style.

Published
2016-01-25
How to Cite
HADID WIJAYANA, M. (2016). Politeness Strategies Used by The Characters to The Hijackers in Captain Phillips’s Movie. LANGUAGE HORIZON, 4(1). https://doi.org/10.26740/lh.v4n1.p%p
Section
Articles
Abstract Views: 27
PDF Downloads: 63