MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS SURAT RESMI DENGAN MENERAPKAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG SISWA KELAS VI SD HANG TUAH 6 SURABAYA

  • MURNI TJAHJANINGSIH Jurusan PGSD FIP UNESA

Abstract

Abstrak: Pelaksanaan pembelajaran menulis surat resmi di kelas VI SD Hang Tuah 6 Surabaya belum sesuai dengan kompetensi yang diharapkan dalam dengan kurikulum. Sesuai dengan kenyataan yang ada, siswa kelas VI SD Hang Tuah 6 Surabaya belum mampu menulis surat resmi. Terdapat 60 % siswa dari 25 siswa yang tidak mencapai KKM yang telah ditentukan, yaitu 70. Hal tersebut dapat disimpulkan bahwa keterampilan menulis siswa dalam menulis surat resmi masih rendah. Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah meningkatkan aktivitas guru dan hasil belajar siswa selama pembelajaran berlangsung dengan menggunakan model pembelajaran langsung dan mendeskripsikan kendala-kendala yang dihadapi selama proses pembelajaran berlangsung. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki kinerja guru sehingga pada akhirnya dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam menulis surat resmi dengan menggunakan model pembelajaran langsung. Metode pengambilan data yang digunakan oleh peneliti adalah deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil pelaksanaan pada siklus I adalah persentase keterlaksanaan aktivitas guru sebesar 100% dengan ketercapaian aktivitas guru memperoleh skor 76,4 dan hasil belajar siswa sebesar 76%. Sedangkan hasil pelaksanaan pada siklus II adalah persentase keterlaksanaan aktivitas guru sebesar 100% dengan ketercapaian aktivitas guru memperoleh skor 89,1 dan hasil belajar siswa sebesar 92%. Berdasarkan penelitian ini menunjukkan bahwa aktivitas guru, hasil belajar siswa dan kendala-kendala yang muncul menunjukkan peningkatan yang baik setelah menggunakan model pembelajaran langsung untuk meningkatkan keterampilan menulis surat resmi kelas VI SD Hang Tuah VI Surabaya.

 

Kata kunci:     Menulis, Surat Resmi, dan Model Pembelajaran Langsung

Abstract: Study execution write official letter class VI Hang Tuah 6 Elementary School Surabaya disagree with interest expected as according to curriculum. Existing as things have panned out, study execution write official letter class VI Hang Tuah 6 Elementary School Surabaya not yet able to write official letter. There are 60 % student from 25 student which donot reach small value which have been determined, that is 70. Inferential the mentioned that skill write student in writing official letter still lower. Target which wish reached by researcher improve activity learn and result of learning student during study take place by using model of direct study and mendeskripsikan of constraints faced during process of study take place. Research type used  is class action research ( CAR). This Research aim to to improve;repair performance learn so that in the end can improve result learn student in write official letter by using direct study model. data Intake method used by researcher is descriptive qualitative and quantitative. Result of execution at cycle I is percentage activity learn equal to 100% by is teacher activity obtain;get score 76,4 and result of learning student of equal to 76%. While execution result at cycle II is percentage activity learn equal to 100% by ketercapaian is teacher activity obtain;get score 89,1 and result of learning student of equal to 92%. Pursuant to this research indicate that activity learn, result learn student and constraints which emerge to show good improvement after using model of direct study to increase the ability write official letter of student of class VI Hang Tuah 6 Elementary School Surabaya

Keyword : Writing, Official Letter, and Model Direct Study

 

Published
2013-01-28
Section
Articles
Abstract Views: 21
PDF Downloads: 20