PENGGUNAAN CERITA BERGAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA NYARING SISWA KELAS II SDN MARGOREJO III/405 SURABAYA

  • M Syifak Jurusan PGSD FIP UNESA

Abstract

Abstrak: Rendahnya kemampuan dan keterampilan membaca siswa karena kualitas pembelajaran di kelas kurang dikelola secara seksama, pembelajaran klasikal membosankan siswa sehingga siswa kurang konsentrasi terhadap materi pelajaran, keterampilan membaca perlu ditanamkansejak awal pada siswa kelas rendah.Keterampilan membaca nyaring perlu ditingkatkan terutama bagi anak kelas rendah yang sudah bisa membaca teks pendek. Guru kelas dapat melakukan inovasi dalam mengajar. Penggunaan media akan sangat menunjang peningkatkan kemampuan dan keterampilan siswa dalam membaca nyaring. Media pembelajaran cerita bergambar yang menarik dapat meningkatkan konsentrasi siswa pada materi yang diberikan, peningkatan keterampilan membaca nyaring akan menentukan kelanjutan pendidikan bagi siswa. Media pembelajaran semakin lama semakin berkembang, guru dapat memberikan penguatan melalui media cerita bergambar, sehingga siswa dapat memiliki kemampuan mengungkapkan dalam kalimat pendek maupun kalimat panjang sesuai peningkatan keterampilan membacanya. Khusus siswa kelas II SDN Margorejo III/405 Surabaya, karena penelitian penggunaan media cerita bergambar dilakukan di SDN Margorejo III/405 Surabaya.Berdasarkan hasil observasi yang telah dilakukan sebagai upaya meningkatkan ketermpilan membaca nyaring melalui penggunaan media cerita bergambar di kelas II SDN Margorejo III/405 Surbaya. Pada hari pertama siswa diberi teks bacaan dan diminta membacanya tanpa dimodelkan terlebih dahulu oleh guru hasilnya siswa rata – rata kesulitan membaa dengan intonasi yang tepat, tetapi rata – rata siswa sudah dapat membaca dengan lancar hanya saja dalam pelafalan huruf terkadang siswa masih belum bisa melafalkannya dengan tepat.Dari hasil penelitian didapatkan kemampuan dan peningkatan keterampilan siswa dalam membaca nyaring terbukti dari pertemuan siklus I nilai rata – rata kelas yaitu 72,4 dan nilai ketuntasannya mencapai 60% sedangkan pada siklus II nilai rata – rata kelas yaitu 80,2 dan nilai ketuntasan klasikal yaitu 82,5% hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran dengan  media yang tepat dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Kata Kunci: membaca ibarat pintu dunia. Apabila ingin tahu isi dunia maka, bukalah pintu tersebut dengan membaca.

 

Abstract: The low abillity and reading skills of students because of the quality of learning in the classroom less carefully managed,boring classical learning students will be less consertration on the subject matter,only reading skills necessary implanted since lower grade. Lowed reading skills need to be improved aspecialy for lower grade students who can read short text. Classroom teachers can make inovation in teachin. The use of media will support the promotion of students abillities and skills in reading alowe. Media pictures story interesting learning can  improve students consentration and materials provided, improved reading skills will determind continuation tinny aducation for students. Instructional media in creasingly developed, the teacher can provide reinforcement throught the medium of comic strips so that student can have the abillity to express in short sentence and long sentence coressponding increase reading skills, speacial grade II SDN Margorejo III/405 Surabaya.Besed on the observations that have been made as an effort to improved reading skills tinny through the use of picture-in-class media SDN Margorejo III/405 Surabaya II. On the first students are given a reading text and asked to read it without first modeled by the teacher student results are average-average difficulty reading with proper intonation,but average-the average student is able to read fluently only in pronounciantion of the letters sometime students still can’t pronounce the appropriate.From the results research for 4 days on 25-29 May 2012 acquired skills and increase students skills in reading loud evident from the first cycle of meeting value - average grade is 72.4 and mastery value reached 60%, while in the second cycle value - average grade is 80.2 and the value of classical completeness is 82.5% in the second cycle it shows that learning aided by the right  media can improove larning outcomes students, therefore the media should not only use images learning language. Indonesia but also used in other larning material. From the observational data and results of these test s can be seen that students are happy with the indonesian language teacher who can pack a lesson with an interesting medium. Even the students will be more than happy to read any textbook comes with image – image of interest.

Keywords: reading like a door world. If you want to know the contents of the world then, open the door to reading.


Published
2013-02-08
Section
Articles
Abstract Views: 103
PDF Downloads: 249