PENGEMBANGAN MEDIA CAI BARUNG (BANGUN RUANG) PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS V SEKOLAH DASAR

  • GHYANITA PUTRI RAHMA SUCI
  • BUDIYONO

Abstract

Abstrak

Computer Assisted Instruction (CAI) merupakan media pembelajaran berbasis komputer yang digunakan sebagai media penyampaian materi pembelajaran.Media CAI Barung (Bangun Ruang) adalah pengembangan media CAI dengan materi sifat-sifat bangun ruang dan jaring-jaring (kubus dan balok) kelas V sekolah dasar.Pengembangan media CAI Barung bertujuan untuk mempermudah siswa untuk memahami materi bangun ruang dan melatih siswa untuk terbiasa menggunakan teknologi dalam kegiatan belajar.Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang di uji cobakan pada kelas V SDN Miagan Mojoagung.Data diperoleh dari alat penumpulan data yaitu validasi dan angket. Berdasarkan hasil validasi oleh ahli materi diperoleh presentase tingkat kelayakan 77,27%. Sedangkan hasil validasi oleh ahli media diperoleh presentase kelayakan media 80%.Dari hasil validasi oleh ahli media CAI Barung dinyatakan layak untuk digunakan. Rata-rata perolehan skor dari pengisian angket oleh siswa adalah 95,9%. Hal tersebut menunjukkan bahwa media CAI Barung sangat layak untuk digunakan.

Kata kunci: penelitian pengembangan, computer assisted instruction, bangun ruang

Abstract

Computer Assisted Instruction (CAI) is a computer-based learning media used as a medium for delivering learning materials. CAI Barung (Geometry) media is the development of CAI media with the nature and the nets of the geometry (cubes and beams) materials in fifth grade of elementary school. The development of CAI Barung media aims to facilitate the students to understand the geometry materials and train student to get used to using technology in learning activites. This research is a development research which is tried in fifth grade in SDN Miagan Mojoagung. This data is obtained from validation and questionnaire. Based on the results of validation by the material expert obtained the percentage of level of feasibility 77.27%. While the results of validation by media experts obtained percentage of media feasibility 80%. From the results of validation by CAI Barung media experts declared eligible to use. The average of the scores obtained by the students is 95.9%. It shows that CAI Barung media is very feasible to use.

Keywords: research development, computer assisted instruction, geometry

Published
2018-07-24
Section
Articles
Abstract Views: 48
PDF Downloads: 164