PENINGKATAN KETERAMPILAN TATA RIAS WAJAH KARAKTER TOKOH BUTO CAKIL MELALUI PELATIHAN DI SANGGAR TARI KABUPATEN TRENGGALEK

Main Article Content

Vicka Dwi Ratna Denyta

Abstract

Abstrak: Pelatihan keterampilan tata rias wajah karakter Tokoh Buto Cakil pada Sanggar Tari di Kabupaten Trenggalek perlu diadakan, hal ini untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pada peserta didik sanggar tari kabupaten. Tata rias wajah karakter tokoh Buto Cakil untuk mengetahui pengelolaan pelatihan, pelatihan mengetahui aktivitas peserta pelatihan, untuk mengetahui peningkatan hasil tat arias wajah tokoh karakter Buto Cakil pada peserta pelatihan dan untuk mengetahui respon peserta pelatihan di sanggar tari kabupaten Trenggalek terhadap pelatihan tata rias wajah katakter Buto Cakil.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1). keterlaksanaan pengelolaan pelatihan, 2). aktivitas peserta  3). hasil keterampilan sebelum dan sesudah diadakan pelatihan, 4) respon peserta didik terhadap pelatihan tata rias wajah karakter tokoh Buto Cakil pada Sanggar Tari di Kabupaten Trenggalek. Jenis penelitian ini adalah pra eksperimen, menggunakan desain “One Group Pretest-Posttest Design”. Subjek penelitian adalah peserta sanggar tari sebanyak 30 peserta. Metode pengumpulan data dengan observasi, angket dan tes. Teknik analisis data penelitian menggunakan uji t (t-test). Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1). keterlaksanaan pengelolaan pelatihan tata rias wajah karakter tokoh Buto Cakil  yang diamati oleh enam observer dengan rata-rata 3,8 kategori baik sekali, 2). aktivitas peserta pelatihan yang diamati oleh 4 observer dengan rata-rata 97% kategori baik sekali, 3). hasil tes keterampilan peserta rata-rata nilai 72,68 pada pretest dan rata-rata nilai 85,68 pada posttest. Hasil perhitungan uji t diperoleh thitung 13,823 dengan taraf signifikansi 0,000. (α0,000<0,05). Jadi ada hasil keterampilan sebelum dan sesudah pelatihan merias wajah karakter tokoh Buto Cakil dengan menggunakan metode demontrasi dan panduan hand out pada pelatihan di Sanggar Tari Kabupaten Trenggalek, 4) respon peserta pelatihan merias wajah karakter tokoh Buto Cakil mendapatkan rata-rata 96,60% dikategorikan sangat baik.


Kata Kunci : Pelatihan, Merias Wajah Karakter Tokoh Buto Cakil


 


 


Abstract: The aim of Buto Cakil chracter make up skill training at Trenggalek district’s dancing studio is to increase their student’s individual skills and knowledge in character make up. So, there will never be any late preparation before their stage performances due to lack of skills and depending on make up artist. Buto Cakil character make up used for the training categorized as character make up. The purposes of this tudy are to know : 1) Training process implementation, 2) student’s activities, 3) pretest and posttest rsult comparison after the training process, 4) Student’s response toward Buto Cakil make up training in Trenggalek district’s dancing studio. The type of this experiment is pra experimental with one group pretest-posttest design. The objects of this experiment are 30 students of Trenggalek district dancing studio. Data collecting methode used are observation, questionnaire, and skill test. The data obtained was analyzed descriptively, and presented with t-test. The result of this experiment are: 1) the Buto Cakil make up training process implementation that was observed by six observer obtained average score 3.8 and stated as very good, 2) the percentage of student’s activities that was observed by four observer was 97%, 3) the average score of student’s psychomotoric test was 72.68 on pretest and 85.68 on posttest.  The T-test result is tcount 13.823 with significance 0.000 (α0.000<0.05) which shows that student’s skill in Buto Cakil character make up increased after getting demonstration and handout guide during the make up training, and 4) the average score of student’s response in Buto Cakil character make up training was 96,60% and stated as very good.


Keywords: training, Buto Cakil character face make up.

Article Details

Section
Articles