KAJIAN ANALITIS POLA ASUH ORANG TUA DALAM KETERAMPILAN TOILET TRAINING ANAK TUNAGRAHITA SEDANG

  • Rista Purnama Sari Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya
  • Siti Masitoh

Abstract

Anak tunagrahita sedang kurang mampu beradaptasi dalam perkembangan, sehingga perlu bantuan orang tua dalam aktivitas toilet training. Tujuan kajian ini mendeskripsikan analisis pola asuh orang tua dalam keterampilan toilet training anak tunagrahita sedang. Kajian analitis ini menggunakan literature review, dengan sumber data 14 artikel, dari jurnal terakreditasi SINTA, dan chapter buku, diakses melalui google scholar, science direct, dan TRID. Teknik analisis data diperoleh dari kajian literatur yang disusun sebagai acuan analisis variable dalam indikator penelitian. Hasil kajian analitis menunjukkan pola asuh democratic dengan cara memahami kebutuhan primer toilet training tunagrahita, membimbing tunagrahita melakukan keterampilantoilet training dari melepas celana sendiri, melakukan BAK (Buang Air Kecil) pada tempatnya, dan membedakan toilet dengan kamar tidur. Selanjutnya pembiasaan aktivitas pola asuhdemocratic, menunjang tunagrahita melakukan keterampilan toilet training dengan benar sesuai bimbingan orang tua. Simpulan penelitian ini bahwa pola asuh democratic mendorong anak dapat melepas celana sendiri, menyiram sisa BAB (Buang Air Besar) dan BAK (Buang Air Kecil), memakai celana kembali, menutup pintu serta dapat membedakan mana toilet dan kamar tidur berdasarkan fungsinya.

Author Biographies

Rista Purnama Sari, Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya

Anak tunagrahita sedang kurang mampu beradaptasi dalam perkembangan, sehingga perlu bantuan orang tua dalam aktivitas toilet training. Tujuan kajian ini mendeskripsikan analisis pola asuh orang tua dalam keterampilan toilet training anak tunagrahita sedang. Kajian analitis ini menggunakan literature review, dengan sumber data 14 artikel, dari jurnal terakreditasi SINTA, dan chapter buku, diakses melalui google scholar, science direct, dan TRID. Teknik analisis data diperoleh dari kajian literatur yang disusun sebagai acuan analisis variable dalam indikator penelitian. Hasil kajian analitis menunjukkan pola asuh democratic dengan cara memahami kebutuhan primer toilet training tunagrahita, membimbing tunagrahita melakukan keterampilantoilet training dari melepas celana sendiri, melakukan BAK (Buang Air Kecil) pada tempatnya, dan membedakan toilet dengan kamar tidur. Selanjutnya pembiasaan aktivitas pola asuhdemocratic, menunjang tunagrahita melakukan keterampilan toilet training dengan benar sesuai bimbingan orang tua. Simpulan penelitian ini bahwa pola asuh democratic mendorong anak dapat melepas celana sendiri, menyiram sisa BAB (Buang Air Besar) dan BAK (Buang Air Kecil), memakai celana kembali, menutup pintu serta dapat membedakan mana toilet dan kamar tidur berdasarkan fungsinya.

Siti Masitoh

Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya

Published
2022-06-27
Abstract Views: 106