KAJIAN LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK (LKPD) DALAM KOMPETENSI DASAR TATA RIAS WAJAH SEHARI-HARI DI KELAS X SMK KECANTIKAN
DOI:
https://doi.org/10.26740/jtr.v9n2.34679Abstract
Abstrak
Pesatnya perkembangan kurikulum di Indonesia membuat bahan ajar LKS menjadi LKPD. Lembar kegiatan peserta didik (LKPD) merupakan salah satu bahan ajar alternatif yang dapat digunakan oleh guru untuk membantu dan mempermudah kegiatan pembelajaran serta membentuk interaksi yang efektif antara peserta didik dan guru, sehingga dapat meningkatkan aktivitas dan kemandirian peserta didik selama kegiatan belajar mengajar. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan lembar kegiatan peserta didik dalam kompetensi dasar tata rias wajah sehari-hari. Jenis penelitian ini adalah pre experiment design dengan metode pengumplan data wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunan bahan ajar LKPD berbasis scientific approach dalam kompetensi dasar tata rias wajah sehari-hari mempermudah dan membantu dalam kegiatan proses pembelajaran, sehingga meningkatkan aktivitas peserta didik serta menjadikan peserta didik lebih interaktif dan komunikatif dalam proses pembelajaran. Pengambaran sikap aktif dan interatif peserta didik dapat dilihat saat proses belajar mengajar. Ditunjang dengan cara berfikir kritis peserta didik dalam memecahkan masalah secara individu maupun kelmpok.
Kata Kunci : LKPD, scientific approach , Tata Rias
Abstract
The rapid development of the curriculum in Indonesia makes teaching materials LKS become LKPD. Student activity sheet (LKPD) is one alternative teaching material that can be used by teachers to help and facilitate learning activities and form effective interactions between students and teachers, so as to increase the activities and independence of students during teaching and learning activities. This study aims to describe the student activity sheets in the basic competencies of daily makeup. This type of research is a pre-experimental design with interview data collection methods. The results of this study indicate that the use of LKPD teaching materials based on scientific approach in the basic competencies of daily makeup is simplifying and helping in the learning process activities, thereby increasing the activities of students and making students more interactive and communicative in the learning process. The depiction of active and interactive attitudes of students can be seen during the teaching and learning process. Supported by students critical thinking in solving problems individually and in groups.
Keywords: LKPD, scientific approach, make-upDownloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Abstract views: 335
,
PDF Downloads: 218





