Validitas Alat Praktikum Rotation Speed Berbasis Microcontroller Pada Materi Gerak Melingkar Beraturan

  • HARI DENI SAPUTRO
  • MADLAZIM MADLAZIM

Abstract

Abstrak

Alat praktikum adalah salah satu cara atau pedoman dalam menunjang pengembangan pengetahuan, keterampilan, kebutuhan dasar penyampaian materi, konsep serta informasi fisika oleh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan validitas alat praktikum rotation speed berbasis microcontroller pada materi gerak melingkar beraturan. Jenis penelitian yang digunakan ialah penelitian pengembangan dengan menggunakan model ADDIE (analysis, develop, implementation, evaluation). Validitas alat praktikum speed rotation berbasis microcontroller dinilai berdasarkan hasil yang dilakukan oleh validator alat praktikum. Berdasarkan dari data validasi oleh validator yang diperoleh persentase sebesar 87,5 %. Sehingga tingkat validitas alat praktikum berbasis microcontroller termasuk dalam kategori sangat valid dan layak digunakan digunakan dalam pembelajaran fisika.

Kata kunci : gerak melingkar beraturan, alat praktikum, microcontroller

Abstract

Practical tools are one of the ways or guidelines in supporting the development of knowledge, skills, basic needs for the delivery of material, concepts and physical information by. The purpose of this study is to describe the validity of microcontroller based rotation speed practicum tools on regular circular motion material. The type of research used is development research using the ADDIE model (analysis, develop, implementation, evaluation). The validity of a microcontroller based speed rotation practicum was assessed based on the results made by the practicum validator. Based on the data validation by validator obtained a percentage of 87.5%. So that the level of validity of microcontroller-based practicum tools is included in the category of very valid and suitable for use in learning physics.

Keyword : regular circular motion, practical tools, microcontroller

Published
2020-07-06
Section
Articles
Abstract Views: 61
PDF Downloads: 206